
Salah satu kejadian terbaru yang menunjukkan tingginya kadar kepercayaan diri pemain asal Swedia ini terjadi kemarin (19/02).
Dalam sebuah wawancara, Ibrahimovic memberikan komentar terkait dua gol yang dicetaknya ke gawang Bayer Leverkusen dalam kemenangan telak 4-0 yang diraih PSG di leg pertama babak 16 besar Liga Champions.
Setelah menjelaskan tentang proses gol keduanya yang tercipta dengan cukup cantik memanfaatkan assist dari Blaise Matuidi, para reporter menanyakan seperti apa rasanya bisa membuat golazo dengan kaki kiri, yang notabene merupakan kaki terlemah milik Ibra.
Mendengar pertanyaan tersebut, Ibra hanya tersenyum sebelum berjalan menjauh sambil berkata singkat, "Zlatan tak punya kaki yang lemah."
Para wartawan turut tersenyum mendengar narsisnya jawaban Ibra, pasalnya kaki kiri memang sebenarnya bukan senjata andalan dari striker jangkung tersebut. Dari 19 gol yang dicetak Zlatan di pentas Ligue 1 sejauh ini, hanya satu yang tercipta dari sepakan kaki kiri. (fft/mri)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
-
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 18 Januari 2026 05:02 -
liga eropa lain 17 Januari 2026 05:27 -
liga eropa lain 16 Januari 2026 03:00 -
liga eropa lain 15 Januari 2026 21:54 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 16:32 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 09:48
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
