
Bola.net - - Winger Bayern Munchen Arjen Robben menegaskan bahwa ia masih belum ingin pensiun dalam waktu dekat. Robben mengaku masih menikmati bermain sepakbola sehingga belum terpikirkan untuk gantung sepatu.
Robben sendiri saat ini menjadi salah satu pemain senior di skuat Bayern musim ini. Ia sudah berada di sana sejak tahun 2009 dan telah memenangkan banyak gelar termasuk treble pada tahun 2013.
Kontrak pemain Belanda itu di Allianz Arena akan habis pada akhir musim dan usianya kini sudah menginjak 32 tahun. Namun, Robben belum tahun kapan akan memutuskan berhenti bermain sepakbola.
"Saya masih suka bermain dan bersenang-senang di lapangan. Jika Anda berusia lebih dari 30 tahun, Anda tahu bahwa itu sudah mendekati akhir," kata Robben seperti dilansir Soccerway.
"Tapi saya belum tahu kapan saya akan berhenti. Ini mungkin harus diputuskan secara spontan."
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 3 November 2025 12:09 -
Bundesliga 31 Oktober 2025 13:31Luis Diaz Ungkap Peran Florian Wirtz di Balik Kepindahannya ke Bayern Munchen
-
Bundesliga 31 Oktober 2025 12:35 -
Bundesliga 28 Oktober 2025 16:08Bayern Munchen Bidik Target Barcelona Sebagai Pengganti Jangka Panjang Harry Kane
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 3 November 2025 19:54 -
Liga Champions 3 November 2025 19:52 -
Tim Nasional 3 November 2025 19:51 -
Bola Indonesia 3 November 2025 19:38 -
Bola Indonesia 3 November 2025 19:32 -
Tim Nasional 3 November 2025 19:16
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 3 November 2025 04:32 -
liga eropa lain 31 Oktober 2025 10:00 -
liga eropa lain 29 Oktober 2025 10:29 -
liga eropa lain 29 Oktober 2025 10:21 -
liga eropa lain 28 Oktober 2025 10:58 -
liga eropa lain 26 Oktober 2025 00:35
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5393783/original/089320700_1761611913-Menteri_Keuangan_Purbaya_Yudhi_Sadewa_saat_ditemui_di_kantor_Kementerian_Keuangan__Selasa__28102025_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2913249/original/058240300_1568693252-KPK_1.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401485/original/034836400_1762173721-Warung_Bakso_Remaja_Gading_Solo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5002972/original/087019100_1731428239-WhatsApp_Image_2024-11-12_at_22.55.14.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401458/original/095377600_1762171266-Korban_luka_bakar_di_Makassar.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5390085/original/066210000_1761223435-Menteri_Keuangan_Purbaya_Yudhi_Sadewa-1.jpg)
