
Bola.net - - Elsa Maria sukses menyumbangkan medali emas keenam bagi Indonesia dalam ajang Asian Games 2018 lewat cabang olahraga tenpin bowling di nomor tunggal putri TPB4 pada hari Selasa (9/10).
Dalam perlombaan ini, Elsa mengumpulkan total nilai 1.186, atau dengan rata-rata 197,70. Dia unggul cukup jauh atas lawan-lawannya.
Medali perak direbut atlet Singapura, Diane Neo Pei Lin. Dia menjadi terbaik dengan koleksi nilai 1.033 atau rata-rata 172,20.
Atlet Malaysia, Nur Syazwani, merengkuh medali perunggu. Total nilainya 922 atau rata-rata 153,70.
Indonesia sebelumnya sudah mengoleksi lima emas hingga hari ketiga Asian Para Games 2018, yakni satu dari cabang bulutangkis, tiga dari para atletik dan satu dari para renang.
*Update terkini Asian Para Games 2018 mulai dari jadwal pertandingan, perolehan medali hingga informasi terbaru ada di sini.
Grab selaku official mobile platform partner juga mendukung Asian Para Games 2018
Sumber: Bola.com
Baca Juga:
- Istimewanya Medali Perak Asian Para Games 2018 bagi Rizal Bagus Saktiyono
- Alasan Miftahul Jannah Tolak Lepas Jilbab di Asian Para Games 2018
- Kontroversi Atlet Judo Tolak Lepas Hijab, Pelajaran Penting Bagi Indonesia
- Balap Sepeda Tambah Perunggu Indonesia di Asian Para Games 2018
- Jadwal Siaran Televisi Asian Para Games 2018 Hari Ini, 9 Oktober
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 24 Oktober 2018 07:31Bangganya Menpora dengan Prestasi Indonesia di Asian Para Games 2018
-
Bolatainment 23 Oktober 2018 07:18Mengintip Fasilitas MPC Asian Para Games 2018 yang Bikin Menpora Bangga
-
Bolatainment 22 Oktober 2018 07:40Kasus 'Jilbab' Miftah, Menpora: Momentum Kebangkitan Pejudo Muslimah
-
Bolatainment 21 Oktober 2018 07:32
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57
BERITA LAINNYA
-
olahraga lain lain 19 Januari 2026 22:30 -
olahraga lain lain 14 Januari 2026 18:01 -
olahraga lain lain 14 Januari 2026 17:55 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 20:27 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 20:22 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 17:22
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
