
- Usai penantian panjang, Lindswell Kwok mengaku sangat senang bisa merebut medali emasnya yang pertama di ajang Asian Games. Emas pun sukses diraih Lindswell usai memenangi laga nomor taijiquan dan taijijian di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Senin (20/8).
Lindswell dijuluki 'Ratu Wushu ASEAN' bukan tanpa alasan, mengingat ia sukses merebut medali emas di SEA Games 2011, 2013, 2015 dan 2017. Meski begitu, gadis asal Medan berusia 26 tahun ini sebelumnya tak pernah mendapat emas di ajang Asian Games. Prestasi terbaiknya adalah medali emas di Incheon, Korea Selatan pada 2014 lalu.
Tak heran, Lindswell sangat berambisi juara pada Asian Games 2018, apalagi akan tampil di depan publik sendiri. Impian besar itu akhirnya terwujud dan ia mendedikasikan hasil ini kepada semua orang yang telah mendukungnya.
"Terima kasih kepada semua pihak atas doanya. Terutama keluarga saya. Medali emas ini saya persembahkan untuk semua pihak, terutama kepada bangsa dan negara ini. Saya bersyukur bisa mempersembahkan medali emas," ujar Lindswell.
Selain sering panen medali di kancah Lindswell tercatat sudah empat kali menjadi juara dunia di nomor spesialisasinya, Taijijian (Jurus Pedang) atau Taijiquan (Tangan Kosong) pada Kejuaraan Dunia Wushu, 2009, 2013, 2015, dan 2017.
Sumber: Bola.com
Advertisement
Berita Terkait
-
Olahraga Lain-Lain 14 Desember 2025 16:22Dominasi Total di Bangkok: Edgar dan Seraf Kunci Podium Wushu SEA Games 2025
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47
BERITA LAINNYA
-
olahraga lain lain 19 Januari 2026 22:30 -
olahraga lain lain 14 Januari 2026 18:01 -
olahraga lain lain 14 Januari 2026 17:55 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 20:27 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 20:22 -
olahraga lain lain 8 Januari 2026 17:22
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
