Bola.net - Manchester United mengalahkan Brentford pada laga tunda pekan ke-25 Premier League 2022/2023, Kamis (6/4/2023) dini hari WIB. Bertanding di Old Trafford, Setan Merah menang dengan skor 1-0.
Marcus Rashford menjadi penentu kemenangan Manchester United. Dia menjebol gawang Brentford pada babak pertama atau tepatnya menit ke-27.
Berkat hasil ini, Manchester United menempati peringkat keempat dengan koleksi 53 poin dari 28 laga. Brentford berada di posisi sembilan dengan 43 poin.
Yuk simak 5 momen terbaik dalam laga Manchester United vs Brentford selengkapnya di Vidio ya, Bolaneters!
Statistik Manchester United vs Brentford
Manchester United vs Brentford
Skor: 1 - 0
Possession: 65,1% vs 34,9%
Shots: 18 - 6
Shots on Target: 3 - 1
Touches: 770 - 496
Passes: 613 - 319
Corners: 12 - 3
Offsides: 3 - 1
Kartu Kuning: 3 - 2
Susunan Pemain
Manchester United (4-2-3-1): David de Gea; Diogo Dalot, Raphael Varane, Lisandro Martinez, Luke Shaw ((37'); Scott McTominay, Marcel Sabitzer (Fred 71'); Antony (Victor Lindelof 86'), Bruno Fernandes, Jadon Sancho ( Anthony Martial 71'); Marcus Rashford.
Pelatih: Erik ten Hag
Brentford (5-3-2): David Raya; Mads Roerslev (Aaron Hickey 75'), Pontus Jansson, Ethan Pinnock, Ben Mee, Rico Henry; Mikkel Damsgaard (Josh Dasilva 62'), Christian Norgaard (Yoane Wissa 75'), Mathias Jensen (Shandon Baptiste 62'); Bryan Mbeumo (Josh Dasilva, Ivan Toney.
Pelatih: Thomask Frank
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 November 2025 21:09Noni Madueke Kirim Pesan untuk Chelsea Jelang Laga Perdana Melawan Mantan Klub
-
Liga Inggris 27 November 2025 21:07Chelsea vs Arsenal: 4 Pertanyaan Penting yang Harus Dicari Jawabannya oleh Maresca
-
Liga Inggris 27 November 2025 20:21Liverpool Terpuruk: Sembilan Kekalahan dalam 12 Laga Terakhir
-
Liga Inggris 27 November 2025 19:04Berapa Biaya Kompensasi yang Harus Dibayar Liverpool jika Pecat Arne Slot?
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 27 November 2025 21:09 -
Liga Inggris 27 November 2025 21:07 -
Bola Indonesia 27 November 2025 21:00 -
Liga Italia 27 November 2025 20:42 -
Liga Inggris 27 November 2025 20:21 -
Liga Champions 27 November 2025 19:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 7 Pemain dengan Jumlah Assist Terbanyak Sepanjang ...
- 10 Pemain Termuda Sepanjang Sejarah Liga Champions...
- 4 Calon Pengganti Benjamin Sesko di Manchester Uni...
- 8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Prem...
- Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dar...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5426067/original/038775700_1764252523-1000266922.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5426013/original/006585400_1764246592-Pelajar_di_Ngawi_keracunan_diduga_usai_santap_MBG.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5425958/original/004778500_1764244346-Pelaku_pembakaran_pasar_di_Bengkulu.png)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5425959/original/023039400_1764244402-251127-bahlil-bocorkan-perintah-prabowo-heboh-bandara-morowali-tak-boleh-negara-kalah-a2756d.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5423739/original/066845700_1764077570-IMG-20251125-WA0019.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5425893/original/091668900_1764240991-Danau_Maninjau.jpg)