Bola.net - Persiraja Banda Aceh terhindar dari kekalahan di lanjutan BRI Liga 1 2021/22. Berhadapan dengan Persela Lamongan, Laskar Rencong berhasil mencuri poin setelah laga berakhir imbang 2-2 di Stadion Ngurah Rai, Bali, pada Rabu (26/1/2022) kemarin.
Dalam pertandingan kali ini, Persiraja Banda Aceh berhasil mendominasi permainan sejak babak pertama dimulai.
Namun sayang, Persela unggul lebih dahulu setelah Muhammad Rizky mencetak gol bunuh diri menit ke-30. Namun Persiraja mengakhiri babak pertama lewat skor 1-1.
Namun, menjelang akhir babak pertama, Persiraja Banda Aceh berhasil menyamakan kedudukan. Skor imbang 1-1 menutup babak pertama.
Pada babak kedua, pertandingan berlangsung sengit. Kedua tim menerapkan strategi yang menyerang. Namun, belum ada gol yang tercipta.
Pada menit ke-54, Persela kembali unggul lewat gol bek senior, Valentino Telaubun. Eks Sriwijaya FC itu mencetak gol menit ke-54.
Namun ketika tiga poin seperti di depan mata, Persiraja justru lagi-lagi menyamakan kedudukan. Kali ini via gol Assanur Rijal menit 87. Laga pun berakhir 2-2.
Hingga babak kedua berakhir, tidak ada gol yang tercipta kembali. Persela Lamongan harus bermain imbang melawan Persiraja Banda Aceh di lanjutan BRI Liga 1 2021/2022.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 19 Januari 2026 16:23Link Live Streaming Liga Champions 2025/26 Matchweek 7 di Vidio Pekan Ini
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 08:50Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:00 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:49 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
