
Bola.net - - Timnas Indonesia U-23 tidak mampu memberikan kemenangan pada laga perdananya di Anniversary Cup 2018 di Stadion Pakansari, Jum'at (27/4) malam. Meski sudah bermain cukup bagus, Indonesia kalah dengan skor 0-1.
Satu-satunya gol yang bersarang di gawang Andritany pada laga ini dicetak oleh Mohammed Marhoon pada menit ke-5.
Sebenarnya, tim asuhan Luis Milla mampu bermain cukup dominan. Terutama di babak kedua. Tapi, beberapa peluang yang didapatkan oleh Febri Hariyadi dan kawan-kawan masih belum bisa menjadi gol.
Jelang laga usai, Indonesia harus bermain dengan sepuluh pemain usai Rezaldi Hehanusa mendapatkan kartu merah. Dan, berikut adalah cuplikan pertandingannya:
Susunan Pemain:
: Andritany Ardhiyasa; I Putu Gede, Bagas Adi, Hansamu Yama, Rezaldi Hehanusa; Evan Dimas, M Hargianto, Febri Hariyadi, Zulfiandi, Osvaldo Haay; Lerby Eliandry
: Awan Setho, Andy Setyo, Firza Andika, Gavin Kwan Adsit, Egy Maulana Vikri, Septian David, Ilija Spasojevic, Ilham Udin.
: Luis Milla
Bahrain: Yusuf Shabaan; Ahmed Bughammar, Husain Sabba, Hamed Alshamsan, Mohammed Marhoon; Ahmed Sanad, Jasim Alsalama, Abbas Alasfoor; Abdulaziz Almansoori, Hasan Alkarrani, Hashim Hashim
: Abdulaziz Alkandari, Sayed Mohammed Shubbar, Usab Buhayed, Ali Yahya, Hasan Madan, Adnan Alshirah, Hamza Aljuban, Ahmed Alsherooq, Sayed Ebrahim Monsen
: Samir Chamam
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 17 Desember 2025 10:43Jadwal dan Agenda Timnas Indonesia 2026: Ada FIFA Series dan Piala AFF
-
Tim Nasional 16 Desember 2025 20:32Timnas Indonesia U-22 Gagal Total di SEA Games 2025, PSSI Pecat Indra Sjafri
LATEST UPDATE
-
Asia 22 Januari 2026 03:33 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:21 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:03 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480072/original/018787700_1769027353-al-nassr-cristiano-ronaldo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
