
Bola.net - - AC Milan berhasil mengalahkan 2-1 dalam partai babak 16 besar Coppa Italia yang digelar di San Siro, Jumat (13/1) dini hari WIB.
Rossoneri harus tertinggal terlebih dahulu usai Torino mencetak gol lewat Andrea Belotti di babak pertama. Milan berbalik unggul berkat gol Juraj Kucka dan Giacomo Bonaventura yang terjadi dalam rentang waktu berdekatan.
Berikut highlights laga ini selengkapnya.
Susunan Pemain
MIlan: Donnarumma; Abate (Calabria 79'), Paletta, Gomez, De Sciglio; Kucka (Pasalic 80'), Sosa (Locatelli 89'), Bertolacci; Suso, Lapadula, Bonaventura.
Torino: Hart; De Silvestri, Moretti, Rossettini, Barreca; Baselli (Maxi Lopez 71'), Valdifiori (Obi 81'), Benassi; Iturbe (Boye 65'), Belotti, Ljajic.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 16:56
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
-
Liga Italia 20 Oktober 2025 16:52
Dua Gol Leao Bikin Milan Melesat, Modric Punya Harapan Khusus untuk Sang Bintang
-
Liga Italia 20 Oktober 2025 10:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:37
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...