
Bola.net - Manchester United sukses melanjutkan tren kemenangan beruntun selama tur pra musim mereka. Berhadapan dengan Tottenham Hotspur di Shanghai, Setan Merah berhasil menang dengan skor 2-1.
Setan Merah berhasil unggul terlebih dahulu melalui gol Anthony Martial. Sementara itu, Tottenham berhasil menyamakan kedudukan berkat gol Lucas Moura di babak kedua.
Kemenangan Setan Merah akhirnya ditentukan oleh Angel Gomes. Pemain berusia 18 tahun itu mengunci kemenangan MU jelang akhir babak kedua.
Berikut ini highlights pertandingan tersebut:
Susunan Pemain Kedua Tim
Manchester United (4-2-3-1): De Gea; Young, Rojo, Smalling, Wan-Bissaka; Pogba, McTominay; James, Pereira, Greenwood, Martial
Tottenham (4-3-1-2): Gazzaniga; Walker-Peters, Tanganga, Vertonghen, Georgiu; Winks, Sissoko, Ndombele; Dele; Parrott, Kane.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5354436/original/075958900_1758252125-Geovany_Quenda.jpg)
