
Bola.net - Inter Milan berpesta lima gol ke gawang Shakhtar Donetsk ketika kedua tim bersua dalam partai semifinal Liga Europa 2019/20, Selasa (18/8/2020) dini hari WIB.
Lautaro Martinez dan Romelu Lukaku menjadi bintang kemenangan Nerazzurri dengan masing-masing memborong dua gol, sedangkan satu gol lainnya diciptakan oleh Danilo D'Ambrosio.
Berkat hasil ini, Inter berhak melaju ke partai final untuk berhadapan dengnan Sevilla. Partai puncak ini bakal digelar pada Sabtu (22/8/2020) dini hari WIB mendatang.
Simak cuplikan pertandingan Inter Milan vs Shakhtar Donetsk berikut ini:
Highlights Inter Milan vs Shakhtar Donetsk
Susunan Pemain
Inter: Samir Handanovic (c); Diego Godin, Stefan de Vrij, Alessandro Bastoni; Danilo D'Ambrosio (Victor Moses 81'), Nicolo Barella, Marcelo Brozovic (Stefano Sensi 85'), Roberto Gagliardini, Ashley Young (Cristiano Biraghi 66'); Romelu Lukaku (Sebastiano Esposito 85'), Lautaro Martinez (Christian Eriksen 81').
Shakhtar: Andriy Pyatov (c); Dodo, Sergey Krivtsov, Davit Khocholava, Mykola Matvyenko; Marcos Antonio, Taras Stepanenko; Marlos Bonfim (Yevheniy Konoplyanka 75'), Alan Patrick (Manor Solomon 59'), Taison; Junior Moraes.
Ingin tahu jadwal dan highlight pertandingan Liga Europa lainnya? Klik di sini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 13:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)
