
Tuan rumah tampil menekan sejak menit awal. Hasilnya di menit ke-43 La Viola berhasil unggul melalui Mario Gomez setelah memanfaatkan umpan Joaquin. Skor 1-0 bertahan hingga turun minum.
Skor berubah kembali di babak kedua saat Juan Vargas mencetak gol di masa injury time. Gol dari Vargas tersebut sekaligus menjadi gol terakhir di pertandingan ini. Fiorentina pun dipastikan lolos ke semifinal.
Susunan Pemain:
Fiorentina: Neto; Tomovic, Gonzalo Rodriguez, Savic, Alonso; Matias Fernandez, Pizarro (Aquilani 84'), Borja Valero (Badelj 79'); Salah (Vargas 88'), Gomez, Joaquin.
Dynamo Kiev: Shovkovskiy; Danilo Silva, Vida, Khacheridi, Antunes; Buyalskiy (Sydorchuck 69'), Rybalka; Yarmolenko, Belhanda (Kalitvintsev 63'), Lens; Teodorczyk (Gusev 45').
Wasit: Eriksson (Swedia) (jev/ada)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Oktober 2025 16:52
Dua Gol Leao Bikin Milan Melesat, Modric Punya Harapan Khusus untuk Sang Bintang
-
Liga Italia 20 Oktober 2025 10:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:35
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:26
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 03:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...