
Bola.net - - Sebuah kejadian menarik mewarnai laga sepakbola profesional di Guam yang mempertemukan NAPA Rovers kontra Shipyard baru-baru ini.
Pemain NAPA, Ashton Surber mencetak gol spektakuler di menit 35, yakni lewat sebuah bicycle kick alias salto. Surber merayakan gol ini dengan cara mengejutkan.
Sesaat usai mencetak gol, Surber berlari ke pinggir arena permainan dan melepas jerseynya hingga memperlihatkan kaos yang ia kenakan bertuliskan 'Marry Me?'. Surber pun diganjar kartu kuning oleh wasit akibat tindakannya ini.
Well, rupanya Surber merayakan gol ini dengan melamar sang kekasih yang duduk di tribun stadion. Surber pun mengungkapkan bahwa kekasihnya menerima lamaran ini.
Berikut video selengkapnya.
Did she say yes? NAPA Rovers' Ashton Surber proposed to his girlfriend after a bicycle kick goal vs #Guam Shipyard pic.twitter.com/jyvud6KXUM
— Guam Football Assoc (@GuamFootball) January 7, 2017
Selamat ya, Surber!
Jangan Lewatkan!
- Melawat ke Markas Mantan, Kiper Ini Dihadiahi 'Ular'
- Model Seksi Ini Ungkap Kelakuan Genit Higuain di WhatsApp
- 10 Gol EPL Terbaik Liverpool di Old Trafford
- Gol Free Kick Sensasional dari Australia, Lebih Cantik dari Messi?
- Pogba Jadi Pesepakbola Pertama yang Punya Emoji Pribadi
- Mourinho Jawab Telepon Milik Jurnalis di Tengah Konferensi Pers
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 8 Januari 2026 19:55 -
Bolatainment 31 Desember 2025 23:30Cristiano Ronaldo Siapkan 'Istana' Rp600 Miliar di Portugal untuk Masa Pensiun
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477913/original/099674400_1768885225-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_10.08.53__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
