
Bola.net - Orang-orang yang bekerja di bagian promosi Pepsi di Swedia membuat gol bunuh diri pada Selasa malam waktu setempat. Gol bunuh diri yang dimaksud adalah iklan terbaru mereka yang ternyata gagal total.
Pepsi Skandinavia merilis kampanye negatif terhadap Cristiano Ronaldo. Mereka menggambarkan Ronaldo yang di-voodoo, selevel dengan disantet jika di Indonesia.
Intinya, Pepsi menunjukkan bahwa ada boneka Ronaldo yang sebentar lagi akan mati. Ada boneka Ronaldo yang dipasang di rel untuk dilindas kereta, diremukkan dengan kaleng dan ditusuk dengan jarum.
Fans Portugal tentu tak terima dengan kampanye tersebut. Mereka segera membuat kampanye balasan. Dalam balasannya, ganti seorang pemain Swedia yang akan dilindas kereta. Sementara itu, Ronaldo juga nyaman bersandar pada kaleng Pepsi dan sudah siap menuju Brasil.
Salah satu gambar yang lucu adalah serangkaian kereta Swedia yang mengalami kecelakaan karena menabrak boneka Ronaldo itu. Berikut perang 'iklan' tersebut. (101/hsw)
Pepsi Skandinavia merilis kampanye negatif terhadap Cristiano Ronaldo. Mereka menggambarkan Ronaldo yang di-voodoo, selevel dengan disantet jika di Indonesia.
Intinya, Pepsi menunjukkan bahwa ada boneka Ronaldo yang sebentar lagi akan mati. Ada boneka Ronaldo yang dipasang di rel untuk dilindas kereta, diremukkan dengan kaleng dan ditusuk dengan jarum.
Fans Portugal tentu tak terima dengan kampanye tersebut. Mereka segera membuat kampanye balasan. Dalam balasannya, ganti seorang pemain Swedia yang akan dilindas kereta. Sementara itu, Ronaldo juga nyaman bersandar pada kaleng Pepsi dan sudah siap menuju Brasil.
Salah satu gambar yang lucu adalah serangkaian kereta Swedia yang mengalami kecelakaan karena menabrak boneka Ronaldo itu. Berikut perang 'iklan' tersebut. (101/hsw)
1 dari 7 halaman
Dibekap Dengan Kaleng

2 dari 7 halaman
Ditusuk Jarum

3 dari 7 halaman
Dilindas Kereta

4 dari 7 halaman
Balasan Awal

5 dari 7 halaman
Pemain Swedia Akan Digilas Kereta

6 dari 7 halaman
Ronaldo: Brasil, Saya Datang...

7 dari 7 halaman
Kereta Swedia Hancur Saat Menabrak Boneka Ronaldo

Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
-
Asia 18 Januari 2026 04:14Hasil Al Nassr vs Al Shabab: Menang 3-2 Tanpa Gol Cristiano Ronaldo
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
