Bola.net - Liverpool dibantai oleh Real Madrid saat bermain di Anfield, kandangnya sendiri. Tidak tanggung-tanggung, Liverpool menyerah 2-5 dari tamunya tersebut pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2022/2023, Rabu (22/2/2023) WIB.
Di babak pertama, empat gol sudah tercipta. Liverpool lebih dulu unggul dua gol berkat gol Darwin Nunez (4') dan Mohamed Salah (14'). Dua gol Vinicius Junior (21', 36') membuat Madrid menyamakan kedudukan.
Babak kedua jauh lebih seru bagi Madrid, tetapi jadi petaka bagi Liverpool. Madrid mencetak tiga gol tambahan, masing-masing lewat sundulan Eder Militao (47') dan dua gol Karim Benzema (55', 67').
Kemenangan ini membuat Madrid selangkah menuju perempat final. Liverpool harus menang dengan margin empat gol di leg kedua untuk lolos, namun leg kedua akan berlangsung di Santiago Bernabeu.
Bolaneters ketinggalan keseruan pembantaian yang dilakukan Real Madrid? Tenang, cuplikan pertandingannya bisa disaksikan pada video di atas, ya~
Susunan Pemain
Liverpool (4-3-3): Alisson; Trent Alexander-Arnold, Joe Gomez (Joel Matip 73'), Virgil van Dijk, Andy Robertson; Jordan Henderson (James Milner 73'), Fabinho, Stefan Bajcetic (Harvey Elliott 85'); Mohamed Salah, Cody Gakpo (Roberto Firmino 64'), Darwin Nunez (Diogo Jota 64').
Pelatih: Jurgen Klopp
Real Madrid (4-3-3): Thibaut Courtois; Dani Carvajal, Eder Militao, Antonio Rudiger, David Alaba (Nacho 27'); Federico Valverde, Eduardo Camavinga, Luka Modric (Toni Kroos 87'); Rodrygo (Dani Ceballos 81'), Karim Benzema ( Marco Asensio 87'), Vinicius Junior.
Pelatih: Carlo Ancelotti
Hasil dan Jadwal Liga Champions
Leg Pertama Babak 16 Besar
Rabu, 15 Februari 2023
AC Milan 1-0 Tottenham Hotspur
Paris Saint-Germain 0-1 Bayern Munchen
Kamis, 16 Februari 2023
Borussia Dortmund 1-0 Chelsea
Club Brugge 0-2 Benfica
Rabu, 22 Februari 2023
Eintracht Frankfurt 0-2 Napoli
Liverpool 2-5 Real Madrid
Kamis, 23 Februari 2023
03.00 WIB Inter Milan vs FC Porto
03.00 WIB RB Leipzig vs Manchester City
Bacaan Terkait:
- Hasil Liverpool vs Real Madrid: Skor 2-5
- Hasil Eintracht Frankfurt vs Napoli: Skor 0-2
- Ederson Punya Misi Bawa Manchester City Melaju Sejauh Mungkin di Liga Champions, Sanggupkah?
- Timo Werner Salahkan Dua Figur yang Mengakibatkan Penampilan Melempemnya di Chelsea
- Nonton Siaran Live Streaming Liga Champions di SCTV: Liverpool vs Real Madrid
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 2 November 2025 14:18Walau Gagal Penalti, Vinicius Jr Tetap Dipuji Alonso: Dia Main Sangat Bagus!
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 2 November 2025 23:48 -
Otomotif 2 November 2025 23:46 -
Liga Spanyol 2 November 2025 23:30 -
Bola Indonesia 2 November 2025 23:05 -
Bola Indonesia 2 November 2025 23:01 -
Voli 2 November 2025 22:40
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2084126/original/081963400_1523679670-Konflik_keraton_solo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5400277/original/094433000_1762076320-Kereta_Paralaya.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5400246/original/078299200_1762072815-Masjid_Pujosono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5038877/original/031315500_1733484944-Snapinsta.app_453024575_1057568872759530_5579658151177763430_n_1080.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399921/original/058352900_1762048008-Raja_Keraton_Kasunanan_Surakarta_Hadiningrat__Paku_Buwono_XIII_Hangabehi.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5282505/original/016040500_1752477391-20250714_102129.jpg)
