Bola.net - Bali United sukses bikin malu Arema FC di laga tunda pekan ke-21 BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion PTIK, Jakarta, Senin (27/03/2023) malam WIB.
Duel ini berlangsung seru. Laga ini juga cukup keras dan intens, hingga menghasilkan satu kartu merah bagi Novri Setiawan.
Sebelum kartu merah itu diberikan Bali United sudah dalam posisi unggul 0-1 melalui gol Ilija Spasojevic. Mereka kemudian unggul 0-2 berkat gol Privat Mbarga.
Bali United kemudian memperlebar keunggulannya berkat gol Yabes Roni. Arema lantas hanya bisa membalas satu gol melalui Evan Dimas.
Susunan Pemain
Bali United: Adilson Aguero; Joko Susilo, Sergio Domingos, Bagas Adi Nugroho; Evan Dimas, Renshi Yamaguchi, Andik Rendika, Bayu Aji; Gian Zola, Dendik Setiawan, Dendy Santoso.
Pelatih: Joko Susilo
Bali United: Muhammad Ridho; Novri Setiawan, Carvalho, Jajang Mulyana, Ricky Fajrin; Hekmat Nouri, Sidik Saimima, Rizki Ramdani Lestaluhu; Mbarga, Ilija Spasojevic, Rahmat Arjuna.
Pelatih: Stefano Cugurra Teco
Jangan Lewatkan:
- Hasil BRI Liga 1 2022/2023 Arema FC vs Bali United: 1-3
- Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2022/2023
- Prediksi BRI Liga 1: Persita Tangerang vs Persija Jakarta 28 Maret 2023
- Bali United Punya Tambahan Motivasi untuk Hadapi Arema FC
- Terkesan Dengan Sambutan Suporter, Penyerang Burundi Jebolan Premier League Ini Buka Pintu Bermain d
- Tonton Lagi Tiga Gol Barito Putera yang Benamkan PSIS Semarang
- Hasil BRI Liga 1 2022/2023 Barito Putera vs PSIS Semarang: Skor 3-0
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor BRI Liga 1 2022/2023
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 11:11
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 10:48
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 10:41
-
Olahraga Lain-Lain 21 Oktober 2025 10:33
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 10:28
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 10:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...