
Bola.net - Penjaga gawang Flamengo, Paulo Victor, mengalami kejadian yang kurang mengenakkan di pertandingan Liga Brasil belum lama ini.
Pemain berusia 27 tahun itu mendapat tendangan dari lawan di area sensitif ketika ia berusaha untuk meninju bola keluar dari area penalti, saat tim menghadapi Fluminense.
Tak lama usai kejadian tersebut, Victor langsung mendapat perawatan dari tim medis. Untungnya, aksi yang ia lakukan pun tak sia-sia karena Flamengo mendapat satu poin berharga usai duel berakhir dengan skor 1-1.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
(yt/rer)
Pemain berusia 27 tahun itu mendapat tendangan dari lawan di area sensitif ketika ia berusaha untuk meninju bola keluar dari area penalti, saat tim menghadapi Fluminense.
Tak lama usai kejadian tersebut, Victor langsung mendapat perawatan dari tim medis. Untungnya, aksi yang ia lakukan pun tak sia-sia karena Flamengo mendapat satu poin berharga usai duel berakhir dengan skor 1-1.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 21 Oktober 2025 15:47
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Arsenal vs Atletico Madrid
-
Bolatainment 17 Oktober 2025 10:57
Terbuang dari Skuad Real Madrid, Endrick Malah Liburan Bareng Istri ke Maroko
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:27
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
News 22 Oktober 2025 08:00
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...