
Bola.net - Cristiano Ronaldo kembali berkesempatan untuk bertatap muka dengan eks manajernya di Manchester United, Sir Alex Ferguson dalam helatan Piala Super Eropa di Cardiff City, Wales, Rabu (13/8) dini hari tadi.
Saat turun dari tribun kehormatan usai menerima medali dan trofi, CR7 cukup kaget ketika melihat sosok Fergie. Bintang Real Madrid itu pun langsung menghampiri dan memeluk pria yang berjasa membuatnya menjadi bintang lapangan hijau tersebut.
Berikut video reuni singkat keduanya selengkapnya.
Usai momen tersebut, Ronaldo kembali bertemu dengan Fergie saat ia menerima penghargaan Man of the Match yang langsung diserahkan sendiri oleh Sir Alex.
Ronaldo diasuh Fergie selama enam tahun di Setan Merah. Di bawah gemblengan pria yang kini telah pensiun tersebut, Ronaldo menjelma menjadi salah satu pemain terbaik dunia.
Di laga itu sendiri, Ronaldo tampil sebagai bintang dengan memborong dua gol kemenangan El Real atas Sevilla, sekaligus menyabet gelar Super Eropa edisi tahun ini. [initial]
(vn/yt/pra)
Saat turun dari tribun kehormatan usai menerima medali dan trofi, CR7 cukup kaget ketika melihat sosok Fergie. Bintang Real Madrid itu pun langsung menghampiri dan memeluk pria yang berjasa membuatnya menjadi bintang lapangan hijau tersebut.
Berikut video reuni singkat keduanya selengkapnya.
Usai momen tersebut, Ronaldo kembali bertemu dengan Fergie saat ia menerima penghargaan Man of the Match yang langsung diserahkan sendiri oleh Sir Alex.
Ronaldo diasuh Fergie selama enam tahun di Setan Merah. Di bawah gemblengan pria yang kini telah pensiun tersebut, Ronaldo menjelma menjadi salah satu pemain terbaik dunia.
Di laga itu sendiri, Ronaldo tampil sebagai bintang dengan memborong dua gol kemenangan El Real atas Sevilla, sekaligus menyabet gelar Super Eropa edisi tahun ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)
