
Davies yang dikenal sebagai salah satu sahabat kecil Stoner, menyambut hangat kembalinya pebalap Australia itu ke Ducati. Juara World Supersport 2011 inipun mengaku kaget melihat Stoner sukses menjadi salah satu pebalap Ducati tercepat dalam uji coba pramusim MotoGP di Malaysia pekan lalu.
"Hasil uji coba Casey membuat saya terkejut. Kita semua tahu Casey punya talenta menakjubkan, tapi jika Anda telah lama tak mengendarai MotoGP, maka kembali mencapai limit tidaklah mudah. Saya sudah menduga ia akan kompetitif, tapi tidak secepat ini," ujar Davies.
Chaz Davies (c) Ducati
Stoner pun dijadwalkan bakal menjalani beberapa uji coba di atas Ducati Panigale yang Davies dan Davide Giugliano kendarai musim ini. Dengan begitu, juara dunia MotoGP 2007 dan 2011 itupun bisa memberikan feedback positif bagi Ducati demi memperebutkan gelar juara World SBK 2016.
"Saya senang Casey akan menjajal Superbike, dan ini akan menguntungkan karena ia bisa membantu teknisi kami. Informasinya sangat akurat dan saya penasaran pada kesan yang ia dapat. Tapi hanya dalam uji coba, tidak pada balapan!" guraunya. "Saya tak tahu apakah ia akan kembali balapan, tapi yang terpenting adalah ia bahagia," tutup Davies. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41
MOST VIEWED
- Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
- Aprilia Akui Marco Bezzecchi dan Jorge Martin Mulai Diiming-imingi Gaji Selangit oleh Pabrikan Lain
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Pede 100% Bugar di Balapan Pertama MotoGP 2026, Ingin Segera Menang Lagi
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

