Hasil FP2 MotoE Italia: Dominique Aegerter Kembali Tercepat
Anindhya Danartikanya | 27 Mei 2022 18:20
Bola.net - Pembalap Dynavolt Intact GP, Dominique Aegerter, berhasil mencatatkan waktu tercepat dalam sesi latihan bebas kedua (FP2) MotoE Italia di Sirkuit Mugello pada Jumat (27/5/2022).
Pembalap asal Swiss ini diikuti oleh duet pembalap LCR E-Team, Eric Granado di posisi kedua dan Miquel Pons di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh duet pembalap WithU GRT RNF, Niccolo Canepa dan Andrea Mantovani.
Berikut hasil FP2 MotoE Italia 2022 di Sirkuit Mugello.
Hasil FP2
- Dominique Aegerter - Dynavolt Intact GP - 1'59.739
- Eric Granado - LCR E-Team - 1'59.832
- Miquel Pons - LCR E-Team - 2'00.057
- Niccolo Canepa - WithU GRT RNF - 2'00.078
- Andrea Mantovani - WithU GRT RNF - 2'00.082
- Kevin Zannoni - Ongetta SIC58 Squadracorse - 2'00.177
- Mattia Casadei - Pons Racing 40 - 2'00.218
- Matteo Ferrari - Felo Gresini MotoE - 2'00.306
- Marc Alcoba - Openbank Aspar Team - 2'00.308
- Xavi Cardelus - Avintia Esponsorama Racing - 2'00.318
- Kevin Manfredi - Octo Pramac MotoE - 2'00.456
- Hector Garzo - Tech3 E-racing - 2'00.522
- Xavi Fores - Octo Pramac MotoE - 2'00.603
- Hikari Okubo - Avant Ajo MotoE - 2'00.984
- Massimo Roccoli - Pons Racing 40 - 2'01.353
- Alex Escrig - Tech3 E-racing - 2'01.3610
- Alessio Finello - Felo Gresini MotoE - 2'01.789
- Maria Herrera - OpenBank Aspar Team - 2'01.829
Baca Juga:
- Hasil FP1 Moto2 Italia: Jake Dixon Jadi yang Terdepan
- Hasil FP1 MotoGP Italia: Takaaki Nakagami Ungguli Aleix Espargaro
- Tinggalkan Yamaha, WithU RNF Resmi Pindah ke Aprilia di MotoGP 2023
- Hasil FP1 Moto3 Italia: Dennis Foggia Memimpin di Rumah Sendiri
- Hasil FP1 MotoE Italia: Dominique Aegerter Ungguli Eric Granado
Berita Terkait
-
Otomotif 27 Mei 2022 13:58
Hasil FP1 MotoE Italia: Dominique Aegerter Ungguli Eric Granado
-
Otomotif 24 Mei 2022 11:17
Toprak Razgatlioglu ke MotoGP, Dominique Aegerter Naik ke WorldSBK?
-
Otomotif 15 Mei 2022 21:12
Klasemen Sementara MotoE 2022 Usai Race 2 Seri Prancis di Le Mans
-
Otomotif 15 Mei 2022 21:04
Hasil Race 2 MotoE Prancis: Dominique Aegerter Sabet Kemenangan
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 27 Juni 2022 15:13
-
Liga Italia 27 Juni 2022 15:08
-
Liga Italia 27 Juni 2022 14:43
-
Liga Inggris 27 Juni 2022 14:41
-
Bolatainment 27 Juni 2022 14:39
-
Liga Italia 27 Juni 2022 14:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Didikan Akademi Chelsea yang Sukses di Kl...
- Darwin Nunez Dibajak Liverpool, 8 Pemain Ini Bisa ...
- 5 Gelandang yang Bisa Dikejar Liverpool Usai Aurel...
- 5 Calon Kuat Top Skor Premier League 2022/2023, Da...
- Bagaimana Kariernya? 4 Pemain yang Gabung Man City...
- 4 Pemain Manchester United yang Bisa Gabung AS Rom...
- 5 Pemain Pinjaman Chelsea yang Bisa Dipakai Thomas...
KOMENTAR