
Bola.net - Pebalap Yamaha Factory Racing, Jorge Lorenzo dan pebalap Marc VDS Racing, Esteve 'Tito' Rabat kembali tercepat pada hari kedua uji coba pramusim MotoGP dan Moto2 yang digelar bersamaan di Phillip Island, Australia, Selasa (4/3).
Uji coba ini hanya diikuti oleh lima pebalap utama MotoGP untuk menjajal ban baru Bridgestone, sementara Moto2 hanya diwakili empat pebalap untuk menjajal ban anyar keluaran Dunlop.
Pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa mengikuti Lorenzo di posisi kedua, dan posisi ketiga ditempati oleh pebalap Ducati, Andrea Dovizioso.
Sementara di Moto2, pebalap Marc VDS Racing lainnya, Mika Kallio berada di posisi kedua, diikuti oleh duet pebalap Mapfre Aspar, Nico Terol dan Jordi Torres di posisi ketiga dan keempat.
Hasil hari kedua uji coba pramusim MotoGP 2014 di Australia:
Uji coba ini hanya diikuti oleh lima pebalap utama MotoGP untuk menjajal ban baru Bridgestone, sementara Moto2 hanya diwakili empat pebalap untuk menjajal ban anyar keluaran Dunlop.
Pebalap Repsol Honda, Dani Pedrosa mengikuti Lorenzo di posisi kedua, dan posisi ketiga ditempati oleh pebalap Ducati, Andrea Dovizioso.
Sementara di Moto2, pebalap Marc VDS Racing lainnya, Mika Kallio berada di posisi kedua, diikuti oleh duet pebalap Mapfre Aspar, Nico Terol dan Jordi Torres di posisi ketiga dan keempat.
Hasil hari kedua uji coba pramusim MotoGP 2014 di Australia:
1. Jorge Lorenzo - Yamaha Factory Racing (YZR-M1) 1m 29.133s
2. Dani Pedrosa - Repsol Honda Team (RC213V) 1m 29.381s
3. Andrea Dovizioso - Ducati Team (Desmosedici) 1m 29.387s
4. Valentino Rossi - Yamaha Factory Racing (YZR-M1) 1m 29.516s
5. Cal Crutchlow - Ducati Team (Desmosedici) 1m 29.660s
Hasil hari kedua uji coba pramusim Moto2 2014 di Australia:
1. Esteve Rabat - Marc VDS Racing (Kalex) 1m 32.168s
2. Mika Kallio - Marc VDS Racing (Kalex) 1m 32.698s
3. Nico Terol - Mapfre Aspar Team (Suter) 1m 33.014s
4. Jordi Torres - Mapfre Aspar Team (Suter) 1m 33.160s [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
MOST VIEWED
- Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
- Aprilia Akui Marco Bezzecchi dan Jorge Martin Mulai Diiming-imingi Gaji Selangit oleh Pabrikan Lain
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Pede 100% Bugar di Balapan Pertama MotoGP 2026, Ingin Segera Menang Lagi
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

