
Musim ini, memang barulah musim kedua Suzuki berpartisipasi di MotoGP sejak vakum pada akhir 2011. Proyek GSX-RR juga dimulai dari nol, dikembangkan secara intensif melalui test rider Randy de Puniet dan Nobuatsu Aoki. Memutuskan kembali aktif pada 2015, Suzuki secara mengejutkan menggaet Vinales.
Banyak pihak melontarkan kritik soal keputusan Suzuki yang satu ini, mengingat Vinales yang merupakan juara dunia Moto3 2013, baru setahun turun di Moto2 dan belum meraih gelar dunia di kelas intermediate itu. Meski begitu, kemenangan ini membuat Brivio puas bahwa pilihannya tak salah.
Maverick Vinales (c) Suzuki Racing
"Saya rasa kemenangan ini bersejarah. Ini baru musim kedua kami. Kami kembali dengan proyek baru yang dimulai dari nol. Tentu ini tidak mudah, karena MotoGP merupakan kompetisi sengit, dengan pabrikan dan pebalap yang kuat. Kami kembali dengan gamble. Kami menggaet debutan yang baru setahun turun di Moto2," ujarnya kepada Crash.net.
"Beberapa pihak berkata ini terlalu dini, harus menunggu setahun lagi dan lain-lain. Tapi proyek ini memang penuh 'perjudian'. Pebalap kami seorang rookie, kepala mekaniknya juga rookie, Suzuki juga rookie setelah kembali. Saya sangat senang, semoga kami bisa terus seperti ini," pungkasnya.
Kemenangan ini juga merupakan kemenangan perdana Suzuki sejak MotoGP Prancis 2007 di Le Mans melalui Chris Vermeulen. Dengan prestasi ini pula, Vinales menjadi pebalap pertama dalam sejarah yang mampu meraih kemenangan di Moto3, Moto2 dan MotoGP. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 22:26 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:24 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37
MOST VIEWED
- Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
- Aprilia Akui Marco Bezzecchi dan Jorge Martin Mulai Diiming-imingi Gaji Selangit oleh Pabrikan Lain
- Pedro Acosta Masih Jaga Kans Gabung Skuad Valentino Rossi di MotoGP 2027, Tapi Utamakan Tim Pabrikan
- Jorge Martin Pede 100% Bugar di Balapan Pertama MotoGP 2026, Ingin Segera Menang Lagi
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

