
Bola.net - - Spanyol menang 3-0 menjamu Albania di matchday 9 Grup G kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa dan memastikan diri lolos ke Rusia, Sabtu . Bagi Alvaro Odriozola, yang memainkan laga pertamanya untuk La Furia Roja, ini adalah debut yang sangat indah.
Bek kanan 21 tahun Real Sociedad itu dipasang sebagai starter, menggantikan Dani Carvajal. Dia bermain impresif dan menyumbang satu assist.
Spanyol menang lewat gol Rodrigo Moreno dari assist Isco menit 16, gol Isco dari assist Koke menit 24 dan gol Thiago Alcantara dari assist Odriozola menit 27.
"Debut saya? Luar biasa," kata Odriozola seperti dikutip Football Espana.
"Debut, starter, assist, tiga poin dan kelolosan... Ini semua seperti mimpi."

Odriozola mengungkapkan kalau performa bagusnya melawan Albania tak lepas dari peran pelatih Julen Lopetegui.
"Julen bilang agar saya bermain seperti yang biasa saya lakukan bersama Real Sociedad."
"Dia mengatakan kalau dia tahu semua yang bisa saya berikan untuk tim. Piala Dunia? Jika bisa masuk skuat, maka mimpi saya akan jadi nyata. Namun jalan ke sana masih panjang. Yang akan terjadi, terjadilah," pungkasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:11Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 10:52Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 09:43Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 07:19Rating Pemain Barcelona setelah Terkapar di Markas Real Sociedad
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Januari 2026 10:45 -
Liga Champions 22 Januari 2026 10:33 -
Liga Champions 22 Januari 2026 10:25 -
Liga Champions 22 Januari 2026 10:17 -
Liga Inggris 22 Januari 2026 10:08 -
Bulu Tangkis 22 Januari 2026 10:03
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Januari 2026 14:02 -
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480231/original/077366700_1769050197-Screenshot_2026-01-22_094022.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480041/original/022842900_1769010030-upload_a6250f48a508caeb501e297bc1ec5165_8a470f0d-b989-48d9-b381-1ccb0baf2357.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480209/original/055827300_1769049427-53be1b51-4a07-4337-a7d7-3ea2480321b2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1450885/original/093154300_1483085823-20161230-Malam-Tahun-Baru-Jakarta-Transjakarta-YR4.jpg)
