
Bola.net - - Drawing sebuah kompetisi biasanya selalu diikuti dengan fakta-fakta menarik, tak terkecuali drawing putaran final Piala Dunia 2018. Seperti diketahui, FIFA sudah selesai menggelar drawing fase grup di Moskow.
Salah satu fakta menarik dari drawing tadi berasal dari Grup C yang dihuni oleh Prancis, Australia, Peru dan Denmark. Di atas kertas, grup ini adalah grup yang 'biasa' saja, dalam arti tidak berisi banyak tim unggulan.
Namun para penghuni Grup C mungkin bisa sedikit optimis menghadapi Piala Dunia mendatang. Pasalnya, ada satu statistik unik. Dalam empat keikutsertaan mereka di Piala Dunia, Peru selalu berhadapan dengan calon juara turnamen, tiga di antara di fase grup.
100% - Peru have faced the eventual World Cup winner in each of their four previous World Cup appearances (Uruguay in 1930, Brazil in 1970, Argentina in 1978, Italy in 1982). Didier ? #WorldCupDraw pic.twitter.com/coizZQEorE
— OptaJean (@OptaJean) December 1, 2017
Pada Piala Dunia 1930, Peru kalah 0-1 dari Uruguay yang kemudian menjadi juara. Pada Piala Dunia 1970, Peru kalah 2-4 dari Brasil di Perempat final, Brasil menjadi juara di edisi tersebut. Pada Piala Dunia 1978, Peru bertemu Argentina dan kalah 0-6, Argentina akhirnya juga jadi juara. Pada Piala Dunia 1982, Peru berhasil menahan imbang Italia dengan skor 1-1. Italia akhirnya juga bisa menjadi juara.
Kembali ke Grup C Piala Dunia 2018, Prancis bisa dikatakan sebagai salah satu favorit juara. Menarik disimak bagaimana jalannya Piala Dunia itu nantinya, apakah 'rekor' Peru ini akan terus berlanjut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 23 September 2025 14:20Sisi lain Ousmane Dembele: Seorang Muslim yang Pernah Membangun Masjid di Mauritania
-
Amerika Latin 10 Juni 2025 16:03 -
Amerika Latin 9 Juni 2025 17:48
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Januari 2026 14:02 -
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
