Gotze Girang Bisa Comeback di Timnas Jerman
Bola.net | 15 November 2017 08:50
Gotze tak pernah membela timnas selama lebih dari setahun usai musim lalu ia divonis mengalami gangguan metabolisme.
Ia perlahan kembali ke tim inti Borussia Dortmund menjelang dimulainya musim 17/18, dan kemudian mendapat panggilan dari pelatih Joachim Loew untuk laga uji coba melawan Inggris dan Prancis.
Sang gelandang hanya duduk di bangku cadangan ketika tim bermain di Wembley, namun akhirnya dimainkan ketika mereka beraksi di Cologne.
Gotze masuk di menit ke-65 dan memberikan assist yang berbuah gol penyama kedudukan di menit-menit akhir, oleh Lars Stindl.
Mario Gotze
"Ini adalah kisah positif untuk saya dan langkah besar menuju arah yang tepat," tuturnya di ARD.
"Saya bahagia bisa kembali ke tim. Ini adalah hal yang sungguh hebat untuk saya malam ini."
Gotze menambahkan: "Hasil yang kami raih lumayan bagus. Di babak kedua kami bermain bagus dan kemudian kemasukan gol hingga skor menjadi 1-2. Hasil imbang amat layak kami dapatkan. Kami memberikan kesan positif setelah kemasukan dua gol." [initial]
Berita Terkait
-
Open Play 15 November 2017 04:59
-
Piala Dunia 14 November 2017 10:30
Kekhawatiran Bos Jerman Terbukti, Piala Dunia Bencana Tanpa Italia?
-
Piala Dunia 14 November 2017 09:00
-
Editorial 13 November 2017 15:24
-
Piala Dunia 13 November 2017 10:30
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 30 Maret 2023 07:00
-
Bundesliga 30 Maret 2023 06:43
-
Bundesliga 30 Maret 2023 06:25
-
Piala Dunia 30 Maret 2023 06:23
-
Piala Dunia 30 Maret 2023 06:17
-
Liga Inggris 30 Maret 2023 06:00
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 30 Maret 2023 07:52
-
piala dunia 30 Maret 2023 06:23
-
piala dunia 30 Maret 2023 06:17
-
piala dunia 30 Maret 2023 05:00
-
piala dunia 30 Maret 2023 03:48
-
piala dunia 30 Maret 2023 03:37
MOST VIEWED
- RESMI! FIFA Batal Gelar Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia
- 3 Negara yang Berpeluang Gantikan Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023
- Respons PSSI Terkait Gosip Peru yang Siap Gantikan Indonesia Menjadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023
- Top Skor Sepanjang Masa Tim Nasional: Cristiano Ronaldo Unggul Jauh, Lionel Messi Nomor Tiga
HIGHLIGHT
- 6 Juara Premier League yang Kontraknya Habis pada ...
- 5 Bomber Tajam yang Bisa Diboyong Manchester Unite...
- 4 Pelatih Italia yang Berhasil Bawa Timnya ke Pere...
- 5 Pemain Free Agent yang Bisa Direkrut Manchester ...
- 5 Pemain Termahal dari Laga Barcelona vs Real Madr...
- 5 Bek Tengah yang Bisa Diboyong Manchester United
- 10 Transfer Aneh yang Pernah Dilakukan Real Madrid...
HIGHLIGHT
- 6 Juara Premier League yang Kontraknya Habis pada ...
- 5 Bomber Tajam yang Bisa Diboyong Manchester Unite...
- 4 Pelatih Italia yang Berhasil Bawa Timnya ke Pere...
- 5 Pemain Free Agent yang Bisa Direkrut Manchester ...
- 5 Pemain Termahal dari Laga Barcelona vs Real Madr...
- 5 Bek Tengah yang Bisa Diboyong Manchester United
- 10 Transfer Aneh yang Pernah Dilakukan Real Madrid...
KOMENTAR