
Bola.net - - Legenda Belanda Ruud Gullit tidak yakin dengan peluang timnas Inggris dalam ajang Piala Dunia 2018 nanti. Ia menganggap pemain-pemain The Three Lions akan kehabisan tenaga karena tak punya waktu untuk beristirahat dari kompetisi yang panjang.
Mantan pemenang Ballon D'or ini sebelumnya pernah menukangi dua klub Inggris, yakni Chelsea dan Newcastle United. Ia berkiprah di Premier League sejak tahun 1996 hingga 1999, sebelum akhirnya menukangi Feyenoord di tahun 2004.
Gullit meyakini bahwa Inggris memiliki banyak talenta yang bisa membawa The Three Lions melangkah jauh di Piala Dunia. Namun, ia tidak yakin mereka mampu menjadi pemenang di kompetisi tersebut dan memprediksi para pemainnya akan kelelahan.
"Saya tidak berpikir mereka bisa memenangkannya. Mereka akan kelelahan karena bermain dengan jadwal padat di Inggris," ungkap Gullit.
"Masalahnya adalah setelah musim yang berat dan panjang, sangat sulit untuk mengisi tenaga di Piala Dunia. Ini masalah mental dan fisik. Saya pikir inilah alasannya mengapa anda tidak lagi melihat pemain bintang tercipta di Piala Dunia sejak tahun 1990," lanjutnya.
"Bahkan Ronaldo atau Messi tidak bermain bagus di Piala Dunia. Anda menginginkannya tapi tubuh anda ingin beristirahat," pungkasnya.
Sebagai informasi, Inggris berada di Grup G bersama Belgia, Panama, dan Tunisia dalam babak kualifikasi Piala Dunia. Pada hari Sabtu (24/3) dini hari nanti, The Three Lions akan menghadapi Belanda di laga persahabatan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 14 Januari 2026 17:31Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
-
Piala Dunia 12 Desember 2025 16:57Jadwal Timnas Inggris: Uji Nyali Lawan Jepang dan Uruguay Sebelum ke Piala Dunia 2026
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 19 Januari 2026 23:50 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:07
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)
