
Bola.net - - Pelatih Italia, Giampiero Ventura mengungkapkan bahwa timnya tak boleh menghadapi Jerman dengan permainan yang ditunjukkan saat mengalahkan Liechtenstein empat gol tanpa balas.
Pada pertandingan melawan Liechtenstein tersebut, Ventura melakukan pendekatan berbeda dengan memainkan formasi 4-2-4. Namun melawan Jerman, Ventura mengindikasikan formasi itu tak akan dia gunakan lagi.
Banyak rumor yang menyebut bahwa Ventura akan kembali memainkan formasi 3-5-2 pada pertandingan tersebut. Dan dia juga mengindikasikan adanya perubahan pendekatan dalam permainan Azzurri.
"Jerman pada saat ini jelas lebih kuat daripada kami, dan kami tak bisa bermain dengan cara yang sama seperti saat lawan Liechtenstein," ujarnya.
"Mereka memiliki kualitas dan organisasi dalam cara bermain mereka, jadi kami tak bisa mendekati permainan itu dengan gaya ini," sambungnya.
Meskipun begitu, mantan pelatih Torino tersebut menolak bahwa pernyataannya itu bisa membuat timnya kehilangan kepercayaan diri, dan dia pun mengungkapkan bahwa dirinya akan lebih senang bermain melawan tim yang lebih lemah daripada Jerman.
"Ini bukan berarti bahwa saya ingin merusak kepercayaan tim, tapi Jerman juga memiliki waktu satu hari istirahat. Saat ini bagus bila kami melawan tim yang kurang kuat, jadi kami bisa membangun konsistensi," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 25 Desember 2025 07:15Rahasia Gattuso Latih Italia: Akui 'Copy Paste' Taktik Marcello Lippi
-
Liga Spanyol 25 Desember 2025 06:25Ultimatum Keras Jerman untuk Ter Stegen: Main atau Lupakan Piala Dunia!
-
Piala Dunia 19 Desember 2025 15:38Kode Keras Gattuso! 3 Nama Baru Masuk Radar Timnas Italia, Ada Wonderkid Milan
-
Piala Dunia 21 November 2025 13:57Gattuso Woles Ditanya Irlandia Utara, Tapi Murka Ditanya Soal Chiesa, Ada Apa?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
