
Bola.net - - Mohd Faiz Subri memenangkan penghargaan Puskas Award 2016. Seperti diketahui, penghargaan ini diberikan kepada pemain yang berhasil mencetak gol terbaik sepanjang tahun lalu.
Subri, pemain asal Malaysia yang bermain sebagai gelandang serang bagi klub Penang FA yang musim lalu ditangani Jacksen F Tiago. Subri mencetak gol luar biasa saat berhadapan dengan Pahang FA.
Congratulations, Mohd Faiz Subri!
Winner of the FIFA #Puskás Award 2016 #TheBest 🏆https://t.co/LO8lWBKxpn pic.twitter.com/4afxRz71wO
— FIFA.com (@FIFAcom) January 9, 2017
Mendapat tendangan bebas jauh di luar kotak penalti, Subri melepas tembakan yang berbelok arah dua kali, mirip tembakan Juninho Pernambucano. Sempat melengkung ke kiri, bola malah berbelok ke kanan saat masih di udara. Kiper lawan pun tak mampu berbuat banyak dan hanya bisa melihat gawangnya jebol. Berikut video gol tersebut:
Dua finalis lainnya dalam Puskas Award kali ini adalah Daniuskan Rodriguez dan Marlone.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 16 Desember 2025 15:55Malam Penentuan Tiba: Rizky Ridho Menanti Nasibnya di FIFA Puskas Award 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:51 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478486/original/020318500_1768903480-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_16.53.09.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
