
- Piala Dunia sudah hampir usai, saat ini hanya tersisa empat tim yang terbagi dalam dua laga semifinal. Prancis vs Belgia akan jadi pembuka semifinal, Rabu (11/7) pukul 01.00 dini hari WIB mendatang.
Pertandingan ini diprediksi akan jadi salah satu laga terbaik sepanjang Piala Dunia. Kedua tim sama-sama menerapkan sepak bola menyerang yang atraktif, keduanya juga mengandalkan kecepatan pemain masing-masing.
Uniknya, kedua tim saling respek dan memuji satu sama lain. Belgia memuji kualitas Prancis dan memang layak menyandang status favorit. Di saat yang sama, Prancis juga memuji Belgia yang memiliki barisan pemain hebat. (espn/dre)
1 dari 4 halaman
Pujian Chadli

Salah satu pemain Belgia, Naser Chadli percaya timnya sangat percaya diri mampu mencapai final. Para pemain Belgia saat ini tengah dipenuhi perasaan positif setelah mengalahkan tim kuat Brasil.
"Selalu spesial bermain melawan Prancis, ketika anda mengalahkan Brasil, anda tak perlu takut pada siapa pun - kami bermain untuk menjuarai Piala Dunia," tukasnya di espn.
"Kami menghargai semua pihak, tetapi jika kami bermain dengan rasa takut maka kami tak akan bisa mengalahkan Prancis."
"Laga melawan Prancis adalah pertandingan paling penting seumur hidup kami," imbuh dia.
2 dari 4 halaman
Pujian Vermaelen

"Prancis adalah salah satu favorit juara Piala Dunia ini," kata Vermaelen. "Laga ini akan menyulitkan. Pertandingan melawan Prancis adalah salah satu laga terbesar sepanjang karier saya."
"Kami merasa bangga atas apa yang sudah kami raih sejauh ini, tetapi sekarang kami ingin terus melaju dan tidak akan menyerah. Kami harus percaya pada peluang kami dan semoga bisa menjadi juara."
3 dari 4 halaman
Pujian Prancis

Sebelumnya, beberapa pemain Prancis juga melontarkan pujian pada permainan apik Belgia. Pelatih Prancis, Didier Deschamps pun tak segan memuji kualitas lini serang Belgia yang menurutnya berbahaya.
Karenanya pertahanan kedua tim akan menjadi kunci di laga yang diprediksi akan menyajikan hujan gol tersebut. Baik Prancis maupun Belgia memang belum begitu meyakinkan dalam hal pertahanan.
Penyerang Prancis, Olivier Giroud pun memuji kehebatan Thibaut Courtois - keduanya adalah pemain Chelsea - meskipun dia mengaku akan bahagia menjebol gawang kiper jangkung itu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 26 Desember 2025 09:56Fakta! Kylian Mbappe Belum Bisa Disandingkan dengan Zinedine Zidane
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 00:45 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 00:45 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 00:45 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Januari 2026 14:02 -
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
