
- Publik sempat dibuat terkejut setelah pelatih Jerman, Joachim Loew, tidak mengikutsertakan nama Leroy Sane dalam skuatnya. Dan pemain Manchester City itu juga telah diberi tahu serta bisa menerima alasannya.
Leroy Sane tampil apik dan menjadi salah satu pemain andalan Manchester City di sepanjang musim kemarin. Sayangnya, ia menjadi salah satu sosok yang tidak turut terlibat dalam ajang Piala Dunia 2018 kemarin.
Keputusan Loew untuk tidak membawa pemain berumur 22 tahun tersebut jelas membuat para penggemar terkejut. Apalagi penggantinya, Julian Brandt, tidak memiliki prestasi yang lebih mentereng di belakangnya. (skc/yom)
1 dari 3 halaman
Bisa Menerima Keputusan Loew
"Saya telah berbicara dengan Jogi Low mengenai itu. Saya juga menerima keputusan itu," ujar Sane kepada Sky.
"Dia memberi saya alasan yang bagus. Itulah kenapa semuanya terasa baik-baik saja," lanjutnya.
2 dari 3 halaman
Menyayangkan Kiprah Jerman
"Saya sangat menyayangkan mereka telah tersingkir di fase grup. Saya pikir sedikit sulit untuk mengatasi itu," pungkasnya.
Selain kalah atas Korea Selatan, Jerman juga tumbang di tangan Meksiko dalam laga perdana mereka pada fase grup. Untungnya, Die Panzer masih bisa mendapatkan tiga angka dari kemenangan 2-1 atas Swedia.
3 dari 3 halaman
Saksikan Juga Video Ini
[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:45
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:34
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:12
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Oktober 2025 09:56
-
piala dunia 17 Oktober 2025 04:19
-
piala dunia 16 Oktober 2025 14:28
-
piala dunia 16 Oktober 2025 10:58
-
piala dunia 16 Oktober 2025 10:46
-
piala dunia 16 Oktober 2025 10:39
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...