
Bola.net - - Bek tangguh tim nasional Spanyol, Sergio Ramos meminta seluruh rekannya untuk tetap rendah diri dan berhati-hati setelah kemenangan telak mereka atas Argentina dengan skor 6-1 pada laga uji coba, Rabu (28/3) dini hari WIB.
Dikatakannya, para pemain Spanyol harus berusaha terus tenang dan tidak beranggapan bahwa mereka adalah tim favorit di Piala Dunia 2018 Rusia nanti. Sebab, sikap tersebut sangat dibutuhkan jika ingin melaju maksimal di turnamen bergengsi tersebut.
"Kami harus tetap tenang karena kami belum memenangkan apapun," ungkap Ramos dikutip dari fourfourtwo.
"Tetapi logikanya ini (kemenangan, Red) adalah cara terbaik untuk memasuki Piala Dunia, dengan perasaan baik ini."
Spanyol berhasil menjuarai Piala Dunia 2010 di Afrika lalu karena memahami sikap serupa, yakni rendah diri dan mau terus berjuang. Kala itu Spanyol dikalahkan Swiss di fase grup dengan skor tipis 0-1.
Kekalahan tersebut seakan menjadi tamparan keras bagi para pemain Spanyol dan mengembalikan kesadaran mereka agar tak tampil jemawa. Mereka pun memperbaiki permainannya dan konsisten tampil apik sampai menjadi juara.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 7 Januari 2026 16:12Joan Garcia: Timnas Spanyol Itu Bonus, Tampil Bagus di Barcelona Itu Harus
-
Piala Dunia 19 Desember 2025 08:58Finalissima Argentina vs Spanyol: Duel Perdana Lionel Messi dan Lamine Yamal
-
Liga Inggris 12 Desember 2025 17:53Soal Rumor Sergio Ramos Gabung Manchester United, Begini Kata Fabrizio Romano
-
Liga Inggris 12 Desember 2025 14:58 -
Liga Inggris 12 Desember 2025 08:20
LATEST UPDATE
-
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Januari 2026 14:02 -
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
