
Bola.net - Sandro Tonali layak terpilih menjadi pemain terbaik dari kemenangan 1-0 Italia atas Belgia dalam laga UEFA Nations League 2024/2025 yang digelar di King Baudouin Stadium, Brussels, Jumat (15/11/2024) dini hari WIB.
Gol kemenangan Italia di markas Belgia diciptakan oleh Sandro Tonali di awal babak pertama. Ini merupakan gol debut Tonali bersama skuad Gli Azzurri senior.
Berkat hasil ini, Italia pun kokoh bertengger di puncak klasemen Grup 2 League A dengan poin 13 dari lima pertandingan. Sementara Belgia duduk di posisi ketiga dengan poin 4.
Performa Sandro Tonali
Tonali dipercaya sebagai starter. Gelandang Newcastle itu pun membayar kepercayaan Luciano Spalletti dengan tampil impresif di lini tengah.
Tonali berandil mencetak gol kemenangan Italia. Secara keseluruhan, gelandang 24 tahun itu tercatat melepas dua tembakan, menciptakan satu peluang, dan enam kali mengirim bola ke area berbahaya.
Tonali tampil apik di lini tengah dengan empat kali memenangi duel, mencatat persentase umpan sukses hingga 89 persen, sampai empat kali melakukan recovery bola.
Susunan Pemain
Belgia: Casteels; Castagne (Bakayoko 86'), Debast, Faes, Theate (Al Dakhil 71'); Engels (Vermereen 71'), Onana; Trossard, Openda, De Cuyper (Lukebakio 79'); Lukaku.
Pelatih: Tedesco.
Italia: Donnarumma; Di Lorenzo, Buongiorno, Bastoni; Cambiaso (Gatti 82'), Frattesi, Rovella (Locatelli 79'), Tonali, Dimarco (Udogie 68'); Barella (Raspadori 79'); Retegui (Kean 68').
Pelatih: Spalletti.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:05Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 13 November 2025 10:43 -
piala eropa 10 Oktober 2025 09:19 -
piala eropa 10 Oktober 2025 07:29 -
piala eropa 10 Oktober 2025 04:49 -
piala eropa 26 September 2025 13:01 -
piala eropa 10 September 2025 10:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)
