
Bola.net - Timo Werner layak terpilih menjadi pemain terbaik dalam laga ke-5 Grup A4 UEFA Nations League antara Jerman versus Ukraina, Minggu (15/11/2020) dini hari WIB.
Tiga gol Jerman diciptakan oleh Leroy Sane dan Timo Werner (2). Sementara Ukraina hanya mampu mencetak satu gol melalui Roman Yaremchuk.
Selanjutnya, Jerman akan melakoni laga UEFA Nations League melawan Spanyol. Sedangkan Ukraina bakal berhadapan dengan Swiss.
Aksi Impresif Werner
Werner bermain sejak menit awal saat menghadapi Ukraina. Bomber Chelsea itu tampil gemilang dalam pertandingan ini dengan mencetak dua gol.
Gol pertama Werner tercipta pada menit ke-33. Ia menjebol gawang Andriy Pyatov dengan sundulan memanfaatkan assist Leon Goretzka.
Werner kembali mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-64. Kali ini ia mencetak gol dengan tembakan kaki kanan memanfaatkan assist Matthias Ginter.
Gol tersebut sekaligus meneruskan tren positif Werner. Kini, penyerang berusia 24 tahun itu sudah mencetak 4 gol dalam ajang UEFA Nations League tahun ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 14 Januari 2026 11:49Baru Main 106 Menit, Niclas Fullkrug Sudah Cedera di AC Milan
-
Liga Inggris 14 Januari 2026 06:54 -
Liga Italia 13 Januari 2026 06:58 -
Liga Inggris 13 Januari 2026 06:54 -
Liga Italia 12 Januari 2026 05:04
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026 18:01 -
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026 17:55 -
Bola Indonesia 14 Januari 2026 17:36 -
Tim Nasional 14 Januari 2026 17:31 -
Liga Inggris 14 Januari 2026 17:30 -
Liga Italia 14 Januari 2026 17:30
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 13 November 2025 10:43 -
piala eropa 10 Oktober 2025 09:19 -
piala eropa 10 Oktober 2025 07:29 -
piala eropa 10 Oktober 2025 04:49 -
piala eropa 26 September 2025 13:01 -
piala eropa 10 September 2025 10:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4416072/original/009479300_1683259044-Thumbnail_Liputan6.com-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/826798/original/006051700_1426131169-1842092shutterstock-175158260780x390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5473060/original/044540800_1768385548-Rekonstruksi_Anak_Bacok_Leher_Ayah_Nyaris_Putus_di_Lampung.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5473046/original/072121100_1768385100-Kabid_Humas_Polda_Gorontalo_Kombes_Polisi_Desmont_Harjendro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472897/original/063828600_1768379009-WhatsApp_Image_2026-01-14_at_12.33.40.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2992830/original/020508800_1576041384-IMG_2172.jpg)
