
Radja Nainggolan sempat membawa Belgia memimpin di menit 13. Namun, Wales berbalik menang lewat gol-gol Ashley Williams menit 30, Hal Robson-Kanu menit 55 dan pemain pengganti Sam Vokes menit 85.
Menurut Robson-Kanu, kemenangan Wales ini rasanya sungguh luar biasa. "Ini fantastis," kata pemain yang kontraknya baru habis dengan Reading tersebut, seperti dilansir situs resmi UEFA.
"Kami bangkit di babak pertama (setelah kebobolan). kami tahu, jika bermain seperti itu di babak kedua, maka kami akan mendapatkan hasil terbaik."
"Ini adalah buah kerja keras kami selama enam, tujuh tahun terakhir. Ini berkat semua orang yang terlibat. Semoga kami bisa melanjutkannya."
Di semifinal, Wales akan menghadapi . Semifinal Portugal vs Wales akan digelar di Parc Olympique Lyonnais, Lyon, Kamis (07/7). [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 14 Oktober 2025 08:50
Kocak! Seekor Tikus Masuk Lapangan untuk 'Hentikan' Laga Wales vs Belgia
-
Piala Eropa 10 Oktober 2025 07:29
Thomas Tuchel Kecewa Atmosfer Wembley Lesu Saat Inggris Dominasi Wales
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 10 Oktober 2025 09:19
-
piala eropa 10 Oktober 2025 07:29
-
piala eropa 10 Oktober 2025 04:49
-
piala eropa 26 September 2025 13:01
-
piala eropa 10 September 2025 10:18
-
piala eropa 5 September 2025 13:33
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...