
Bola.net - - Penyerang Bayern Munchen, Robert Lewandowski nampaknya sudah bulat untuk meninggalkan Allianz Arena musim panas nanti. Sang pemain disebut akan menolak pinangan Manchester United dan Chelsea untuk bergabung dengan Real Madrid.
Lewandowski sendiri ramai diberitakan akan meninggalkan Bayern pada musim panas nanti. Hal ini diindikasikan dengan keputusannya menunjuk agen pemain senior, Pini Zahavi sebagai perwakilannya baru-baru ini.
Penyerang Timnas Polandia ini sudah lama dikaitkan dengan dua tim asal Inggris, Manchester United dan Chelsea. Namun belakangan ini ia disebut juga menjadi target utama Real Madrid.
Menurut laporan yang diturunkan AS, sang penyerang nampaknya tidak akan menggubris tawaran dari kedua klub Inggris tersebut. Pasalnya ia sudah memantapkan hati untuk pindah ke Madrid pada musim panas nanti.
Striker 29 tahun itu kabarnya sudah lama memendam hasrat untuk bermain di Spanyol. Oleh karenanya ia tidak berpikir dua kali saat pihak Madrid menghubunginya beberapa saat yang lalu.
Namun masalah dalam transfer ini adalah kubu Bayern. Raksasa Jerman itu sudah secara terbuka mengatakan bahwa mereka tidak akan melepas mantan pemain Borussia Dortmund itu di musim panas nanti.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)

