
Bola.net - Paulo Dybala mengaku ia banyak belajar dari laga El Clasico antara Barcelona dan Real Madrid, yang belum lama ini digelar di Camp Nou dan dimenangkan oleh tuan rumah dengan skor 2-1.
Dybala, striker yang kini jadi rebutan tim-tim top Eropa, memang ikut hadir langsung sebagai penonton di duel yang diwarnai oleh gol dari Luis Suarez dan Jeremy Mathieu tersebut. Ia mengaku banyak memetik pelajaran berharga dari pertandingan itu.
Lantas, apakah ini merupakan pertanda bahwa sang pemain akan memilih Barcelona di musim panas nanti?
"Di Barcelona, ada ribuan penonton yang menyaksikan pertandingan tersebut. Laga itu membantu saya untuk belajar, karena semua pemain yang beraksi di sana bisa mengajarkan banyak hal pada pemain lain. Jika anda punya mimpi ingin bermain di sana, anda harus belajar dari mereka," tutur Dybala pada Sport.
"Sisanya, seperti yang saya katakan, anda harus tetap tenang. Saya tidak ingin terlalu memikirkan semua rumor, saya ingin menikmati karir di Palermo. Saya akan bermain seolah itu laga terakhir saya. Kemudian setelah itu kita lihat apa yang terjadi," pungkasnya. [initial]
(spo/rer)
Dybala, striker yang kini jadi rebutan tim-tim top Eropa, memang ikut hadir langsung sebagai penonton di duel yang diwarnai oleh gol dari Luis Suarez dan Jeremy Mathieu tersebut. Ia mengaku banyak memetik pelajaran berharga dari pertandingan itu.
Lantas, apakah ini merupakan pertanda bahwa sang pemain akan memilih Barcelona di musim panas nanti?
"Di Barcelona, ada ribuan penonton yang menyaksikan pertandingan tersebut. Laga itu membantu saya untuk belajar, karena semua pemain yang beraksi di sana bisa mengajarkan banyak hal pada pemain lain. Jika anda punya mimpi ingin bermain di sana, anda harus belajar dari mereka," tutur Dybala pada Sport.
"Sisanya, seperti yang saya katakan, anda harus tetap tenang. Saya tidak ingin terlalu memikirkan semua rumor, saya ingin menikmati karir di Palermo. Saya akan bermain seolah itu laga terakhir saya. Kemudian setelah itu kita lihat apa yang terjadi," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

