
Bola.net - - Raksasa La Liga, Barcelona, dilaporkan sedang mengarahkan radar transfer mereka pada talenta-talenta yang bermain di Ligue 1. Salah satu pemain yang jadi incaran yakni Houssem Aouar dari klub Lyon.
Houssem Aouar menjalani debut dengan Lyon pada musim 2016/17 lalu. Tapi, pada musim tersebut Aouar hanya tiga kali bermain dalam satu musim. Sekali inti dan dua kali cadangan. Jadi, tidak banyak klub yang meliriknya.
Tapi, sebuah akselerasi dilakukan oleh Aouar pada musim 2017/18 ini. Hingga pekan ke-16 Ligue 1, Aouar sudah 11 kali bermain untuk Lyon. Sembilan laga sebagai pemain inti. Satu gol ia cetak saat Lyon bermain imbang 3-3 kontra Dijon.
Usia Aouar baru 19 tahun. Dengan capaian itu, tidak heran jika kemudian Barca tertarik pada bakat besarnya.

Dikutip dari Diario AS, Barca saat ini makin intensif menurunkan para pemandu bakatnya untuk melihat permainan Aouar. Barca ingin mendapatkan laporan secepat mungkin tentang kualitas penggawa Timnas U-21 Prancis tersebut.
Barca tidak ingin kecolongan dengan klub lain. Bahkan, jika laporan dari para pemandu bakat mereka sudah tuntas, bukan tidak mungkin Blaugrana akan segera mengajukan tawaran pada Lyon untuk membeli Aouar.
Aouar oleh media Prancis memang kerap mendapatkan pujian atas kiprahnya. Didikan akademi Lyon ini punya skill untuk bermain di banyak posisi. Ia bisa bermain sebagai gelandang, tapi juga mahir bermain di sektor sayap kiri.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:17Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:46 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:45 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:35 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:33
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478246/original/071746400_1768896353-Kecelakaan_di_jalur_lintas_Sumatera.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)

