
Bola.net - Raksasa La Liga Barcelona dikabarkan telah menawarkan kontrak berdurasi empat tahun pada gelandang AC Milan, Franck Kessie.
Sekarang ini banyak klub Eropa sedang mendekati Kessie. Sebab kontraknya di AC Milan berakhir pada musim panas 2022 nanti.
Milan sudah berusaha memperpanjang kontrak pemain Pantai Gading itu. Namun usaha mereka selalu gagal.
Hal ini tak lepas dari permintaan gaji Kessie yang besar. Milan tak sanggup memenuhi apa yang diinginkan pemain 24 tahun tersebut.
Tawaran Barcelona Untuk Kessie
Di antara klub Eropa yang mengejarnya, ada nama Barcelona. Blaugrana disebut sangat serius ingin mendatangkan Franck Kessie.
Sebab ia bisa direkrut secara gratis. Ini akan menguntungkan karena kondisi finansial Barca belum membaik.
Selain itu ia juga masih muda dan berkualitas. Xavi kabarnya naksir Kessie karena ia butuh pemain yang kuat dan bertenaga di lini tengahnya.
Barcelona pun tampaknya tak ingin kehilangan Kessie. Maka dari itu mereka disebut sudah menawarinya kontrak berdurasi empat tahun.
Kabar itu dilansir oleh jurnalis asal Italia, Nicolo Schira, via Sportsmole. Tawaran kontraknya disebut cukup menggiurkan.
Barca disebut menawarkan gaji 6.7 juta pounds. Selain itu masih ada juga sejumlah bonus yang bakal membuat kantong Kessie menggelembung.
Tolak Tottenham
Selain Barcelona, ada beberapa klub Premier League yang dikaitkan dengan Franck Kessie. Di antaranya Liverpool, Manchester United, dan Tottenham.
Kabarnya Tottenham sangat serius ingin memakai jasa Kessie. Akan tetapi ia menolak untuk gabung tim asuhan Antonio Conte tersebut.
Kessie sendiri disebut menolak Tottenham karena ia ingin bertahan di AC Milan untuk sisa musim ini. Ia ingin membantu Rossoneri meraih gelar Scudetto.
Klasemen La Liga
(Sportsmole)
Gosip Lainnya:
- Kontrak di Juventus Segera Habis, Dybala Langsung Dipepet Liverpool
- Wah, Amadou Haidara Tolak Ajakan Bergabung dengan Manchester United?
- Newcastle Telikung Arsenal untuk Transfer Bruno Guimaraes
- Setelah Martial, Manchester United Bakal Pinjamkan Winger Ini?
- Boubacar Kamara Siap Gabung MU, Minta Gaji Segini
- Meski Harga Mahal, Manchester United Disarankan Tetap Angkut Declan Rice
- Ketimbang Ten Hag atau Pochettino, MU Disarankan Pekerjakan Zinedine Zidane
- Chelsea Dekati Juventus, Ingin Bicarakan Soal Alex Sandro
- Masih Cari Bek Tengah, Milan Arahkan Perburuan ke Defender Schalke
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

