
Bola.net - - Bintang Barcelona, Neymar, belum lama ini terlihat sedang menjalani metode pengobatan alternatif, yang di Indonesia dikenal dengan istilah 'bekam'.
Pemain Brasil itu sudah absen di tiga laga terakhir Blaugrana usai mendapat kartu merah di laga melawan Malaga. Neymar pun harus rela hanya jadi penonton ketika timnya menang 3-2 atas Real Madrid di Bernabeu pekan lalu.
Namun demikian, sosok pemenang medali emas Olimpiade 2016 bakal sudah bisa bermain lagi ketika Barca menghadapi di laga lanjutan La Liga malam nanti.

Dan untuk memastikan dirinya berada dalam kondisi prima, mantan pemain Santos itu pun memiliki melakukan terapi bekam. Bagi yang belum familiar, terapi semacam ini dimaksudkan untuk membantu memperlancar aliran darah, sehingga mempercepat proses pemulihan tubuh.
Terapi yang sama konon juga pernah dilakoni oleh perenang ternama Amerika Serikat, Michael Phelps, di Olimpiade 2016 di Rio, Brasil.
Kembali ke persaingan di La Liga, kemenangan Barca di Clasico membuat mereka kini merebut tahta klasemen dari tangan Los Blancos. Namun demikian, tim asuhan Zinedine Zidane itu memainkan satu laga lebih sedikit dari pasukan asuhan Luis Enrique.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:11Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 18:53Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:01 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 07:46 -
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)

