
Bola.net - - Upaya hukum yang dilakukan oleh Real Madrid terkait hukuman larangan transfer menuai hasil yang positif. Pengadilan Arbitase Olahraga [CAS] resmi meringankan hukuman larangan transfer untuk Madrid.
Mulanya, Madrid mendapatkan hukuman larangan transfer dari FIFA sebanyak dua jendela transfer. Hukuman ini diberikan karena El Real dituding melakukan aktivitas transfer dengan merekrut pemain berumur di bawah 18 tahun. Hal ini menyalahi regulasi FIFA.
Madrid kemudian mengajukan banding kepada CAS dan mendapatkan pengurangan hukuman.
"Pengadilan Arbitrase Olahraga [CAS] pada hari ini telah menginformasikan pada Real Madrid tentang keputusan mereka dimana mereka telah mengabulkan sebagian banding yang diajukan klub atas sanksi dari FIFA yang mana klub dikenakan sanksi larangan penandatanganan pemain untuk dua jendela transfer," tulis Madrid di laman resmi klub.
"Menguranginya menjadi hanya satu periode, yaitu pada jendela transfer Januari 2017," sambungnya.
Dengan adanya keputusan ini, maka Real Madrid sudah bisa mendatangkan pemain baru pada transfer awal musim depan. Namun, keputusuan ini tidak membuat Madrid merasa puas. Meraka merasa harusnya CAS mencabut hukuman ini secara menyeluruh.
"Keputusan ini menegaskan rasa ketidakadilan atas keputusan sanksi FIFA, meskipun begitu klub menyesalkan bahwa CAS tidak memiliki keberanian untuk mencabut sepenuhnya sanksi tersebut," tandas Madrid.
Baca Ini Juga:
- 10 Pemain Dengan Rasio Gol/Menit Terbaik di Eropa
- Madrid Mulai Dekati Agen Donnarumma
- Mendes Provokasi James Buat Pernyataan Kontroversial?
- Mijatovic: Ronaldo Akan Menangkan Beberapa Ballon d'Or Lagi
- Roberto: Madrid Sedikit Beruntung Musim Ini
- Tak Usir Ramos di Jepang, Ini Kata Sang Wasit
- Griezmann: Tenang, Saya Takkan ke Real Madrid
- Punya Mimpi Main di Real Madrid? Ini Pesan Zinedine Zidane
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

