
Bola.net - - Mantan pemain Barcelona, Ronald de Boer, tidak ragu menyebut Lionel Messi sebagai pemain terbaik dunia, meski ia mengaku pernah melihat langsung legenda Belanda, Johan Cruyff, beraksi di atas lapangan.
De Boer bahkan tidak ragu untuk menyebut Messi, yang sudah lima kali memenangkan Ballon d'Or sepanjang karirnya, sebagai pemain terhebat yang pernah ia lihat seumur hidupnya.
"Ya, saya pernah melihat Johan dan saya tidak melihat Pele, namun Messi adalah yang terhebat," tutur De Boer di Mundo Deportivo.
"Dia selalu begitu, di kandang, di tandang, liga, Liga Champions. Semua pemain dengan kualitasnya bisa bermain bagus antara tiga hingga empat tahun, namun ia sudah bermain bagus selama 10 tahun. Dia selalu di puncak. Dia pemain terbaik yang pernah saya lihat."
De Boer lantas coba membandingkan Messi dengan pesaing terberatnya, Cristiano Ronaldo.
"Jangan bandingkan Cristiano dengan Messi. Leo lebih baik, lebih komplit. Ia mampu menjaga lawan, mencetak gol, melewati mereka. Ia impresif. Ia melakukan semua dengan natural. Talenta murni. Dia adalah pemain yang ingin ditiru semua orang. Cristiano memang spektakuler, namun dia tidak natural seperti Leo."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30 -
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478049/original/035383700_1768889559-000_346Y7L3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477922/original/001088200_1768885630-MV5BZWEyNTRmYjMtY2E3OC00OWRjLWFiZjgtNGYzNDY0NDk1YjkxXkEyXkFqcGc_._V1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477537/original/011360900_1768839722-7.jpg)

