
Bola.net - Hasil imbang 2-2 yang diraih Barcelona membuat mereka kini tertinggal cukup jauh dari puncak klasemen La Liga yang ditempati Atletico Madrid dan Real Madrid. Sudah saatnya bagi Barca mengucapkan selamat tinggal gelar juara musim ini?
Hanya meraih satu poin pada saat melawan Valencia membuat Barcelona kini mengoleksi 21 poin dari 13 pertandingan. Mereka tertinggal delapan poin dari Atletico Madrid di puncak klasemen Liga Spanyol dengan dua laga masih di tangan.
Begitu juga jarak Barca dengan Real Madrid yang saat ini berada di posisi kedua. Meskipun sama-sama mengoleksi 29 poin seperti Atletico, namun Real Madrid sudah memainkan 14 laga, sedangkan Barca baru menjalani 13 laga di La Liga sejauh ini.
Pada jornada 14 pekan lalu, Atletico dan Real Madrid sama-sama meraih kemenangan. Atletico Madrid menang 3-1 saat melawan Elche, sementara Real Madrid mengakhiri perlawanan Eibar dengan skor 3-1.
Berikut adalah hasil lengkap Liga Spanyol selengkapnya.
Hasil La Liga Spanyol
Sabtu, 19 Desember 2020
- Athletic Bilbao 2 - 0 SD Huesca
- Atletico Madrid 3 - 1 Elche
- Barcelona 2 - 2 Valencia
Minggu, 20 Desember 2020
- Levante 2 - 1 Real Sociedad
- Osasuna 1 - 3 Villarreal
- Sevilla 1 - 1 Real Valladolid
- Celta Vigo 2 - 0 Deportivo Alaves
- Granada 2 - 0 Real Betis
Senin, 21 Desember 2020
- Cadiz 0 - 2 Getafe
Eibar 1 - 3 Real Madrid
Klasemen La Liga Spanyol
Berikut adalah klasemen lengkap La Liga Spanyol 2020-2021 selengkapnya. Di mana posisi jagoan kalian Bolaneters?
Klasemen Liga Spanyol saat ini, Senin 21 Desember 2020. (c) bola.net
Top Skor La Liga Spanyol
- Gerard Moreno (Villarreal) : 8 gol
- Iago Aspas (Celta Vigo): 7 gol
- Mikel Oyarzabal (Real Sociedad): 7 gol
- Luis Suarez (Atletico Madrid): 7 gol
- Karim Benzema (Real Madrid): 6 gol
- Lionel Messi (Barcelona): 6 gol
- Paco Alcacer (Villarreal): 5 gol
- Joao Felix (Atletico Madrid): 5 gol
- Carlos Soler (Valencia): 5 gol
- Youssef En-Nesyri (Sevilla): 4 gol
- Ansu Fati (Barcelona): 4 gol
Ikuti terus kabar-kabar terbaru dari sepak bola dan klub kesayangan kalian hanya di Bola.net.
Bolaneters Sudah Tahu Ini?
- Sepak Sudut, Sebuah Adegan Horor Bagi Barcelona
- Ditarik di Tengah Pertandingan, Pertanda Sergio Busquets Sudah Habis?
- Takut Kalah? Ini Alasan Ronald Koeman Paksa Barcelona Main Formasi 5 Bek
- Barcelona Belum Ucapkan Selamat Tinggal pada Trofi La Liga
- Barisan Pemain Barcelona yang Mulai Dicoret Ronald Koeman
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 16:25
PSV Eindhoven vs Napoli: Kota Teknologi Bertemu Kota Seni di Liga Champions
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 21 Oktober 2025 21:47
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 21:15
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 20:58
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 20:50
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 20:04
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...