
Bola.net - Cristiano Ronaldo belum lama ini dikabarkan meninggalkan sebuah sesi wawancara, usai ia ditanya mengenai skandal korupsi yang terjadi di FIFA.
Dalam video yang beredar luas di Internet, Ronaldo terlihat membanting headphone yang ia kenakan, sembari mengatakan 'persetan dengan FIFA'.
Rupa-rupanya, tingkah Ronaldo yang terlihat angkuh dan arogan tersebut terjadi bukan tanpa alasan. Menurut laporan yang diturunkan oleh The Telegraph, CR7 sejatinya diundang untuk menghadiri sebuah wawancara di Amerika Serikat, di sela-sela tur Real Madrid, untuk berbicara mengenai peluncuran produk headphone seri terbaru.
Namun demikian, CR7 lantas dibuat marah, lantaran sang jurnalis justru tidak menanyainya tentang produk yang dimaksud, melainkan justru bicara tentang skandal FIFA.
"Saya tidak bisa bicara seperti itu. Ini omong kosong. Bicara tentang FIFA. Persetan dengan FIFA. Saya tidak peduli. Apa yang Anda ingin saya lakukan? (gestur dengan tangan). Bicara tentang produk, ia bicara tentang FIFA...ayolah (berjalan keluar)."
Ronaldo sendiri kini tengah mengalami cedera ringan dan tak ikut berpartisipasi dalam turnamen Audi Cup yang akan dimainkan Madrid di Jerman. [initial]
(tele/rer)
Dalam video yang beredar luas di Internet, Ronaldo terlihat membanting headphone yang ia kenakan, sembari mengatakan 'persetan dengan FIFA'.
Rupa-rupanya, tingkah Ronaldo yang terlihat angkuh dan arogan tersebut terjadi bukan tanpa alasan. Menurut laporan yang diturunkan oleh The Telegraph, CR7 sejatinya diundang untuk menghadiri sebuah wawancara di Amerika Serikat, di sela-sela tur Real Madrid, untuk berbicara mengenai peluncuran produk headphone seri terbaru.
Namun demikian, CR7 lantas dibuat marah, lantaran sang jurnalis justru tidak menanyainya tentang produk yang dimaksud, melainkan justru bicara tentang skandal FIFA.
"Saya tidak bisa bicara seperti itu. Ini omong kosong. Bicara tentang FIFA. Persetan dengan FIFA. Saya tidak peduli. Apa yang Anda ingin saya lakukan? (gestur dengan tangan). Bicara tentang produk, ia bicara tentang FIFA...ayolah (berjalan keluar)."
Ronaldo sendiri kini tengah mengalami cedera ringan dan tak ikut berpartisipasi dalam turnamen Audi Cup yang akan dimainkan Madrid di Jerman. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
-
Bolatainment 21 Oktober 2025 15:47
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Arsenal vs Atletico Madrid
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 08:53
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:35
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:26
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 03:59
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...