
Bola.net - "Saya terbangun dalam kesedihan di peringatan tiga tahun meninggalnya Daniel Jarque. Yakinlah bahwa saya tak akan melupakanmu." Itulah yang ditulis oleh Andres Iniesta di Twitter untuk mengenang teman dekatnya, Daniel Jarque.
Bukan hanya Iniesta saja yang mengenang Jarque. Beberapa pihak, terutama dari Espanyol. Jarque memang merupakan pemain didikan Espanyol yang menghabiskan kariernya di klub Catalunya itu.
Espanyol meletakkan karangan bunga di bawah patung Jarque di Stadion Cornelia-El Prat.Semua pihak, termasuk pemain, staf, dan tim sepakbola wanita Espanyol menyampaikan penghormatan.
Raul Baena, gelandang Espanyol mengenang Jarque. "Kenangan akan Jarque akan selalu tersimpan dalam diri saya. Tiga tahun telah berlalu dan apa pun yang terjadi, dia akan selalu bersama kami."
Kapten tim Espanyol Cristian Alvarez memuji karakter Jarque. "Kami mengingatnya dengan kebanggaan, kami bahagia bisa berbagi waktu dengannya. Dia adalah sosok yang sederhana dan rendah hati. Dia jujur dan memperlakukan semua pemain dengan sama. Namun itu cuma kenangan saya, orang lain mungkin punya kenangan yang berbeda." (mrc/hsw)
Bukan hanya Iniesta saja yang mengenang Jarque. Beberapa pihak, terutama dari Espanyol. Jarque memang merupakan pemain didikan Espanyol yang menghabiskan kariernya di klub Catalunya itu.
Espanyol meletakkan karangan bunga di bawah patung Jarque di Stadion Cornelia-El Prat.Semua pihak, termasuk pemain, staf, dan tim sepakbola wanita Espanyol menyampaikan penghormatan.
Raul Baena, gelandang Espanyol mengenang Jarque. "Kenangan akan Jarque akan selalu tersimpan dalam diri saya. Tiga tahun telah berlalu dan apa pun yang terjadi, dia akan selalu bersama kami."
Kapten tim Espanyol Cristian Alvarez memuji karakter Jarque. "Kami mengingatnya dengan kebanggaan, kami bahagia bisa berbagi waktu dengannya. Dia adalah sosok yang sederhana dan rendah hati. Dia jujur dan memperlakukan semua pemain dengan sama. Namun itu cuma kenangan saya, orang lain mungkin punya kenangan yang berbeda." (mrc/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 September 2025 13:19
Vinicius Junior Kesal Usai Diganti di Laga Real Madrid vs Espanyol
-
Liga Spanyol 21 September 2025 02:44
Start di La Liga Masih Sempurna, Xabi Alonso Justru Belum Puas dengan Real Madrid
-
Liga Spanyol 20 September 2025 23:42
-
Liga Spanyol 20 September 2025 20:15
Link Nonton Live Streaming Real Madrid vs Espanyol - La Liga di Vidio
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:45
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:42
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:20
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...