
Dengan memperhitungkan berbagai faktor seperti gaji, dukungan sponsor, dan juga media sosial, ESPN belum lama ini menyusun daftar berisi 100 nama yang paling mudah dikenali di dunia olahraga.
Dan Ronaldo ada di puncak daftar tersebut, mengalahkan bintang basket NBA, LeBron James, dan rivalnya di La Liga, Lionel Messi.
Pemain Portugal mendapatkan gaji dengan nilai mencapai 33 juta dollar Amerika Serikat di Bernabeu, sementara 27 juta dollar lainnya ia dapatkan dari dukungan sponsor. Selain itu, CR7 juga punya tak kurang dari 110.8 juta like di Facebook dan 41,5 juta pengikut di Twitter.
Daftar yang disusun ESPN sendiri banyak didominasi oleh pemain sepakbola, di mana duduk di peringkat empat dan James Rodriguez ada di posisi sembilan.
Sementara nama beken lainnya seperti petenis Roger Federer, ada di peringkat lima. Tiger Wood ada di peringkat tujuh, dan atlet kriket top asal India, Virat Kohli, muncul di urutan kedelapan. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:59
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:50
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:27
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
News 22 Oktober 2025 08:00
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...