
Bola.net - - Permintaan agar Cristiano Ronaldo tetap bertahan di Real Madrid terus berdatangan. Kali ini, giliran rekan satu timnya Keylor Navas yang berharap agar Ronaldo bertahan di Madrid untuk waktu yang lebih lama.
Setelah terbelit kasus pajak di Spanyol, masa depan Ronaldo bersama Madrid memang langsung menjadi bahan spekulasi. Sang mega bintang disebut tidak puas dengan respon Madrid untuk memberikan pembelaan kepadanya. Ronaldo pun disebut akan hengkang ke klub lain.
Navas sendiri masih ingin Ronaldo bertahan di Madrid. Meski begitu, kiper asal Kosta Rika mengaku masih belum meminta secara khusus pada Ronaldo untuk bertahan.
"Belum, saya belum berbicara langsung dengannya, saya tidak terlibat dalam kasus-kasus seperti ini," kata Navas dikutip dari sebuah wawancara kepada media asal Spanyol, Marca.
"Tentunya saya menginginkan agar Ronaldo selalu menjadi rekan satu tim saya dengan apa yang sudah dilakukan dia tidak bisa pergi. Saya harap dia tidak pindah dan jika mungkin dia terus bersama kami dalam beberapa tahun mendatang," sambungnya.
Ronaldo sendiri sejauh ini masih belum buka suara ihwal masa depannya bersama dengan Madrid. Pemain berusia 32 tahun baru saja menyelesaikan tugasnya bersama Portugal di Piala Konfederasi. Kini, Ronaldo tengah menikmati momen lahirnya dua anak kembarnya sembari menjalani liburan.
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Januari 2026 13:43 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 13:42 -
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30 -
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478049/original/035383700_1768889559-000_346Y7L3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477922/original/001088200_1768885630-MV5BZWEyNTRmYjMtY2E3OC00OWRjLWFiZjgtNGYzNDY0NDk1YjkxXkEyXkFqcGc_._V1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

