
Bola.net - Mantan bek Barcelona, Miguel Angel Nadal, menyebut bahwa Neymar tidak beruntung dirinya sudah terlibat dalam permasalahan yang belakangan ini membelit klub. Ia juga percaya bahwa sang pemain tak perlu lagi banyak diusik oleh media.
Neymar menjadi topik pembicaraan hangat di Barcelona beberapa saat lalu setelah presiden Josep Maria Bartomeu mengungkap bahwa klub menghabiskan dana tak kurang dari 86,2 juta Euro untuk mendapat sang pemain, meski mereka ngotot bahwa nilai transfer sebenarnya hanya 57,1 juta Euro.
Kasus tersebut akhirnya berujung pada pengunduran diri Sandro Rosell, yang akhirnya digantikan oleh Bartomeu.
"Neymar adalah talenta muda yang natural, ia tidak ada hubungannya dengan isu ini. Cerita yang berbeda kemudian justru timbul dan hal semacam itu tidak seharusnya terjadi," tutur Nadal pada reporter.
"Sang pemain harus tetap dibiarkan sendiri dalam hal ini. Satu-satunya hal yang ia lakukan adalah datang ke Barcelona karena mereka yang memintanya," pungkasnya.
Apakah kalian setuju Bolaneters? Bahwa Neymar tak seharusnya ikut diusik karena kasus transfernya? [initial]
(gl/rer)
Neymar menjadi topik pembicaraan hangat di Barcelona beberapa saat lalu setelah presiden Josep Maria Bartomeu mengungkap bahwa klub menghabiskan dana tak kurang dari 86,2 juta Euro untuk mendapat sang pemain, meski mereka ngotot bahwa nilai transfer sebenarnya hanya 57,1 juta Euro.
Kasus tersebut akhirnya berujung pada pengunduran diri Sandro Rosell, yang akhirnya digantikan oleh Bartomeu.
"Neymar adalah talenta muda yang natural, ia tidak ada hubungannya dengan isu ini. Cerita yang berbeda kemudian justru timbul dan hal semacam itu tidak seharusnya terjadi," tutur Nadal pada reporter.
"Sang pemain harus tetap dibiarkan sendiri dalam hal ini. Satu-satunya hal yang ia lakukan adalah datang ke Barcelona karena mereka yang memintanya," pungkasnya.
Apakah kalian setuju Bolaneters? Bahwa Neymar tak seharusnya ikut diusik karena kasus transfernya? [initial]
(gl/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 11:38
Lini Depan Barcelona Krisis, Hansi Flick Sudah Punya Solusinya, Apa Itu?
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 08:53
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 20:04
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:59
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 19:57
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:36
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:27
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:22
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...