
Bola.net - Tak bisa dipungkiri bahwa Lionel Messi merupakan salah satu pemain terbaik di sejarah sepakbola dunia. Dari sekian banyak rekor yang dicatat atas namanya, pemain kelahiran Rosario ini ternyata punya catatan yang bagus ketika bermain di final.
Semenjak bermain bersama Barcelona, Messi sudah turun di 17 laga final dan hanya gagal mencetak gol di lima kesempatan. Dalam lima kesempatan tersebut, Barcelona hanya tercatat kalah sebanyak tiga kali. Dua di antaranya melawan Real Madrid di Copa del Rey. Sementara sisanya melawan Sevilla di Piala Super Eropa.
Secara total, Messi telah berhasil meraih total 13 gelar juara dari 17 final yang ia mainkan. Ia mencetak gol di 12 dari 21 laga (ada pertandingan final yang berformat home & away, seperti Piala Super Spanyol) yang ia mainkan. Total, La Pulga mencatatkan namanya di papan skor sebanyak 18 kali.
Persentase Messi untuk meraih gelar juara di final yang ia mainkan cukup tinggi, mencapai 76 persen. Sang pemain hanya gagal di empat dari 17 final yang pernah ia mainkan. Tentu ini merupakan rekor yang bagus bagi Barcelona, yang akhir pekan ini bakal meladeni Athletic Bilbao di final Copa del Rey.
Messi sendiri sempat mengunggah pesan yang menggugah semangat di akun Facebook miliknya belum lama ini. Ia menunjukkan foto kala ia sedang berusaha melakukan tendangan gunting di sesi latihan klub, sembari menulis: "Berikutnya, final Copa del Rey." [initial]
(spo/rer)
Semenjak bermain bersama Barcelona, Messi sudah turun di 17 laga final dan hanya gagal mencetak gol di lima kesempatan. Dalam lima kesempatan tersebut, Barcelona hanya tercatat kalah sebanyak tiga kali. Dua di antaranya melawan Real Madrid di Copa del Rey. Sementara sisanya melawan Sevilla di Piala Super Eropa.
Secara total, Messi telah berhasil meraih total 13 gelar juara dari 17 final yang ia mainkan. Ia mencetak gol di 12 dari 21 laga (ada pertandingan final yang berformat home & away, seperti Piala Super Spanyol) yang ia mainkan. Total, La Pulga mencatatkan namanya di papan skor sebanyak 18 kali.
Persentase Messi untuk meraih gelar juara di final yang ia mainkan cukup tinggi, mencapai 76 persen. Sang pemain hanya gagal di empat dari 17 final yang pernah ia mainkan. Tentu ini merupakan rekor yang bagus bagi Barcelona, yang akhir pekan ini bakal meladeni Athletic Bilbao di final Copa del Rey.
Messi sendiri sempat mengunggah pesan yang menggugah semangat di akun Facebook miliknya belum lama ini. Ia menunjukkan foto kala ia sedang berusaha melakukan tendangan gunting di sesi latihan klub, sembari menulis: "Berikutnya, final Copa del Rey." [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)

