
Bola.net - Ronald Araujo layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Barcelona vs Granada, duel pekan ke-5 Liga Spanyol atau La Liga 2021/22, Camp Nou, Selasa (21/9/2021).
Granada mencuri gol cepat lewat aksi Domingos Duarte saat laga baru berjalan 2 menit. Setelahnya Barca terus mencoba mencetak gol balasan, tapi baru di menit ke-90 mereka bisa menyamakan kedudukan lewat aksi Ronald Araujo.
Hasil imbang ini tidak cukup bagus untuk pasukan Ronald Koeman. Barcelona tertahan di peringkat ke-7 klasemen sementara dengan 8 poin dari 4 pertandingan.
Gol penyelamat Araujo
Gol Araujo sangat penting untuk menjaga harga diri Barca bermain di Camp Nou. Terlebih, situasi internal Barca sedang bermasalah.
Lewat satu golnya, Araujo berhasil membawa Barca menghindari kekalahan. Karena itulah kontribusinya begitu penting untuk tim dalam pertandingan kali ini.
Araujo membuat total 5 tembakan, 81 sentuhan, 94% umpan sukses, dan memenangi 10 duel udara. Performanya komplet untuk mendapatkan ganjaran rating 8,3 dari Whoscored.
Sumber: Whoscored
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:45
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Piala Dunia 21 Januari 2026 14:02
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)

