
Bola.net - - Alvaro Morata belum lama ini memberikan gambaran mengenai kepribadian eks rekan setimnya di Real Madrid, Cristiano Ronaldo, yang sering dianggap sebagai sosok arogan.
Pemain Portugal mendapat tekanan dari banyak pihak usai menunjukkan bahasa tubuh yang kurang baik ketika Real mencatat start kurang apik di La Liga musim ini.
Ronaldo bahkan dikabarkan marah pada Isco, yang tidak berterima kasih padanya usai menerima assist dari CR7 di pertandingan pekan lalu.
Namun Morata mengatakan di Evening Standard: "Mungkin jika anda hanya melihat dari luar, dan tidak merasakan menjadi seorang pemain, anda berpikir itu tidak bagus."
Alvaro Morata
"Namun dengan karakternya, dia menjadi salah satu pemain terbaik dunia dan mencatat sejarah. Jika anda terbiasa mencetak tiga atau empat gol, dan akhirnya tak membuat satu gol pun, wajar saja jika anda marah."
"Dia amat bahagia ketika timnya menang, namun dia adalah seorang predator - mencetak gol membuatnya bahagia. Hal tersebut juga terjadi pada saya, meski tak seperti Ronaldo."
Madrid akan bermain melawan Atletico Madrid di Metropolitano dalam laga lanjutan La Liga akhir pekan depan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:48
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

