
Bola.net - - Mantan pemain Real Madrid, Fernando Morientes, mengatakan bahwa laga derby ibu kota akhir pekan ini takkan menentukan klub mana yang bakal keluar sebagai juara La Liga di akhir musim.
Madrid, yang tengah duduk di puncak klasemen dan unggul 10 poin atas Atletico Madrid di posisi tiga, akan menjamu rival sekotanya itu di Bernabeu akhir pekan nanti.
Kekalahan akan membuat Madrid berpotensi disalip Barcelona, yang kini hanya terpaut dua angka dari mereka, meski Los Blancos masih punya satu laga tunda.
Morientes pun tak bisa melihat bagaimana derby kali ini akan vital menentukan siapa yang bakal menjadi juara di akhir musim.
Fernando Morientes
"Kedua tim tengah dalam momen yang bagus. Real Madrid musim ini belum kalah di Bernabeu dan Atletico duduk di peringkat tiga. Keduanya dalam momen yang hebat," tutur Morientes di AS.
"Laga ini akan spesial dan Atletico akan lebih termotivasi. Mereka ingin menjadi tim pertama yang mampu menang di Bernabeu tahun ini. Namun ini akan jadi laga spesial untuk kedua tim."
"Kedua tim dipisahkan poin yang cukup banyak. Laga ini mungkin penting karena digelar menjelang musim berakhir, namun tidak terlalu vital."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:24 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)

